Kota Ternate Jadi Tuan Rumah Sarasehan Istri Wali Kota se-Indonesia Bertajuk Perempuan dan Kota Rempah

- Wartawan

Sabtu, 24 Juni 2023 - 11:18 WIT

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Rapat Pemantapan Kegiatan Sarasehan Istri Wali Kota se-Indonesia. (Onky fo Rakyatmu)

Rapat Pemantapan Kegiatan Sarasehan Istri Wali Kota se-Indonesia. (Onky fo Rakyatmu)

RAKYATMU.COM – Penyelenggaraan pertemuan Istri Wali Kota se-Indonesia akan terselenggara di Kota Ternate, Maluku Utara, pada Bulan September 2023 mendatang.

Kegiatan bertajuk “Perempuan dan Kota Rempah” diselenggarakan oleh Asosiasi Pemerintahan Kota Seluruh Indonesia (APEKSI). Pertemuan ini, diyakini membawa dampak positif bagi ekonomi di Kota Ternate.

Guna menguat kegiatan itu, maka Wali Kota Ternate M. Tauhid Soleman bersama OPD teknis dan TP-PPK melakukan rapat terkait pemantapan persiapan kegiatan dan fasilitas publik.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ketua Sarasehan Istri Wali Kota se-Indonesia Rizal Marsaoly mengatakan, pertemuan itu terkait dengan pemantapan fasilitas publik, seperti pekerjaan di DLH dan PUPR Kota Ternate.

Olehnya itu, kata Rizal, Wali Kota Ternate meminta agar PUPR lebih genjot memperbaiki fasilitas publik, seperti taman perkotaan dan jembatan Residen.

BACA JUGA :  Pra Munas di Kota Ternate Bahas Tiga Poin, Musyawarah Nasional Apeksi ke XVII di Kota Bogor

Kemudian, renovasi pantai falajawa dan wisata kuliner di Kelurahan Makassar Timur serta pusat kuliner belakang Jatiland Mall Ternate.

Rizal yang juga Kepala Bappelitbangda Kota Ternate itu, menyampaikan, momentum berharga ini, pemerintah kota harus menyambut dan mempersiapkan fasilitas publik, karena dilihat oleh istri Wali Kota se-Indonesia.

“Wali Kota akan melihat langsung progres OPD teknis dalam percepatan pembangunan perkotaan,” ucap Rizal usai rapat pada Jumat (23/6/2023).

Selain itu, Rizal menyebutkan, Pemerintah Kota Ternate akan mempromosikan City Branding Ternate sebagai Kota Rempah kepada istri Wali Kota se-Indonesia.

BACA JUGA :  Polisi Tangkap WD saat Bawa Cap Tikus di Pelabuhan Bastiong Ternate

Sebab, kegiatan tersebut, panitia mengusulkan tema “Perempuan dan Kota Rempah” sesuai city branding Ternate.

“Ini punya nilai jual sesuai identitas Ternate sebagai Kota Rempah, sehingga peran perempuan sebagai istri Wali Kota itu punya kaitan dengan masa lalu, masa kini dan akan datang,” ujarnya.

Lebih lanjut, mantan Kepala Dinas Pariwisata ini, menyampaikan, kegiatan tersebut akan melibatkan UMKM dan Stakeholder, untuk meramu kekuatan city branding.

Dengan begitu, istri Wali Kota se-Indonesia mengetahui bahwa dulunya perempuan sangat menyatu dengan rempah.

“Ini akan diatraksikan di Apeksi, ada juga event lainnya seperti karnaval, mengunjungi destinasi wisata, workshop dan acara inti di Sahid Bella Hotel,” terangnya. (**)

Penulis : Diman Umanailo

Editor : Diman Umanailo

Berita Terkait

Di Pelantikan PD PGM Indonesia Kota Ternate, RM Tegaskan Bersinergi Itu Energi
Mulai Jalan, Bappelitangda Kota Ternate Ubah Pola Pelaksanaan Musrenbang
Mahasiswa Sula Dipukul Usai Bentangkan Poster Tolak Tambang di Kongres HPMS
Cold Storage Perdana Malut Rampung, Jadi Senjata Utama Lawan Inflasi
Wali Kota Tidore Ingatkan Pakta Integritas usai Lantik 104 Pejabat
Ternate Peduli UMKM, Sekda Rizal Marsaoly Serahkan Bantuan ke 29 Pelaku Usaha
Budiman Serap Aspirasi di Taliabu Utara, Jalan Tanjung Una–Jorjoga Jadi Fokus Utama
Banyaknya Kasus Bullying di Sekolah, Nining: Pemda Harus Hadir dengan Langkah Konkret

Berita Terkait

Senin, 12 Januari 2026 - 19:50 WIT

Di Pelantikan PD PGM Indonesia Kota Ternate, RM Tegaskan Bersinergi Itu Energi

Senin, 12 Januari 2026 - 18:57 WIT

Mulai Jalan, Bappelitangda Kota Ternate Ubah Pola Pelaksanaan Musrenbang

Senin, 12 Januari 2026 - 09:51 WIT

Mahasiswa Sula Dipukul Usai Bentangkan Poster Tolak Tambang di Kongres HPMS

Kamis, 8 Januari 2026 - 09:56 WIT

Wali Kota Tidore Ingatkan Pakta Integritas usai Lantik 104 Pejabat

Rabu, 7 Januari 2026 - 19:37 WIT

Ternate Peduli UMKM, Sekda Rizal Marsaoly Serahkan Bantuan ke 29 Pelaku Usaha

Selasa, 6 Januari 2026 - 12:09 WIT

Budiman Serap Aspirasi di Taliabu Utara, Jalan Tanjung Una–Jorjoga Jadi Fokus Utama

Jumat, 2 Januari 2026 - 13:49 WIT

Banyaknya Kasus Bullying di Sekolah, Nining: Pemda Harus Hadir dengan Langkah Konkret

Kamis, 1 Januari 2026 - 16:58 WIT

Wakil Bupati Pulau Taliabu Serahkan Bantuan di Desa Lohobuba dan Limbo

Berita Terbaru