Tak Mampu Didemo, Gubernur Maluku Utara Ganti Sejumlah Petinggi RSUD CB

- Wartawan

Minggu, 5 Februari 2023 - 16:58 WIT

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sejumlah Pejabat RSUD Chasan Boesoerie Ternate yang Dilantik (Istimewa)

Sejumlah Pejabat RSUD Chasan Boesoerie Ternate yang Dilantik (Istimewa)

RAKYATMU.COM – Gubernur Maluku Utara Abdul Gani Kasuba menggantikan sejumlah petinggi RSUD Chasan Boesoerie (CB) Ternate. Perombakan tersebut, sesuai Surat Keputusan Gubernur Maluku Utara Nomor 821.2/Kep/ADM/006/I/2023, tertanggal 24 Januari 2023.

Berdasarkan informasi yang diterima, bahwa perempobakan, disebabkan Front Nakes RSUD CB Menggugat melakukan aksi demonstrasi di Jakarta sekaligus melaporkan Gubernur dan petinggi Rumah Sakit ke KPK dan Kejagung Republik Indonesia terkait dugaan korupsi dilingkup RSUD pada Rabu (1/2/2023).

Nama-nama petinggi RSUD CB Ternate yang digantikan, diataranya:

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

  • Fatimah Abbas, sebelumnya adalah Wakil Direktur Keuangan BLUD RSUD CB Ternate. Dikembalikan ke Jabatan Fungsional Perawat Ahli Muda pada BLUD RSUD CB Ternate.
  • Irma Hasan, sebelumnya adalah Kepala Bidang Pendidikan dan Pelatihan BLUD RSUD CB. Dikembalikan ke Jabatan Fungsional Perawat Ahli Madya BLUD RSUD CB Ternate.
  • Safar Abdul, sebelumnya adalah Kepala Bidang Penyusunan dan Evaluasi Anggaran BLUD RSUD CB. Dikembalikan ke Jabatan Fungsional Perawat Ahli Madya BLUD RSUD CB Ternate.
  • Sri Utami, sebelumnya adalah Kepala Sub Bidang Penyusunan Anggaran BLUD RSUD CB. Dikembalikan ke Administrator Kesehatan Ahli Muda BLUD RSUD CB Ternate
  • Sudirman Ade, sebelumnya adalah Kepala Sub Bidang Verifikasi Akuntansi BLUD RSUD CB. Dikembalikan ke Jabatan Fungsional Perawat Ahli Muda BLUD RSUD CB Ternate.
BACA JUGA :  Hujan Lebat di Kota Ternate Mengakibatkan Tembok Stadion Kie Raha Ambruk dan Pohon Tumbang

Sementara nama-nama pejabat yang dilantik, diantaranya;

  • Agung Sri Sadono, sebelumnya adalah Kepala Bidang Akuntansi Keuangan dan Verifikasi Akuntansi BLUD RSUD CB, diangkat sebagai Wakil Direktur Keuangan BLUD RSUD CB Ternate.
  • Fasni Halil, sebelumnya adalah Dokter Ahli Madya Spesialis Patologi Klinik pada BLUD RSUD CB, diangkat sebagai jabatan Wakil Direktur SDM, Diklat dan Umum BLUD RSUD CB Ternate.
  • Rina T. Idris, sebelumnya adalah Wakil Direktur SDM, Diklat dan Umum BLUD RSUD CB, diangkat sebagai jabatan Kepala Bidang Pelayanan Medik BLUD RSUD CB Ternate.
  • Nurhayati Ego, sebelumnya adalah Kepala Bidang Pelayanan Medik BLUD RSUD CB, diangkat sebagai Kepala Bidang Pendidikan dan Pelatihan BLUD RSUD CB Ternate.
  • Sahrazad Ridha Kasim, sebelumnya adalah Perencana Ahli Muda Badan Perencanaan dan Pembangunan Daerah Provinsi Maluku Utara, diangkat sebagai jabatan Kepala Bidang Penyusunan dan Evaluasi Anggaran BLUD RSUD CB Ternate.
  • Rusdi Daeng Hanafi, sebelumnya adalah Analis Pelaporan dan Transaksi Keuangan Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah Provinsi Maluku Utara, diangkat sebagai Kepala Bidang Akuntansi Keuangan dan Verifikasi Akuntansi BLUD RSUD CB Ternate.
  • Abu Rizal, sebelumnya adalah Perencana Ahli Muda Badan Perencanaan dan Pembangunan Daerah Provinsi Maluku Utara, diangkat sebagai Kepala Sub Bidang Penyusunan Anggaran BLUD RSUD CB Ternate.
  • Komalasary Murad, sebelumnya adalah Bendahara Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah Provinsi Maluku Utara Diangkat sebagai Kepala Sub Bidang Verifikasi Akuntansi BLUD RSUD CB Ternate.

Berita Terkait

Di Pelantikan PD PGM Indonesia Kota Ternate, RM Tegaskan Bersinergi Itu Energi
Mulai Jalan, Bappelitangda Kota Ternate Ubah Pola Pelaksanaan Musrenbang
Mahasiswa Sula Dipukul Usai Bentangkan Poster Tolak Tambang di Kongres HPMS
Cold Storage Perdana Malut Rampung, Jadi Senjata Utama Lawan Inflasi
Wali Kota Tidore Ingatkan Pakta Integritas usai Lantik 104 Pejabat
Ternate Peduli UMKM, Sekda Rizal Marsaoly Serahkan Bantuan ke 29 Pelaku Usaha
Budiman Serap Aspirasi di Taliabu Utara, Jalan Tanjung Una–Jorjoga Jadi Fokus Utama
Banyaknya Kasus Bullying di Sekolah, Nining: Pemda Harus Hadir dengan Langkah Konkret

Berita Terkait

Senin, 12 Januari 2026 - 19:50 WIT

Di Pelantikan PD PGM Indonesia Kota Ternate, RM Tegaskan Bersinergi Itu Energi

Senin, 12 Januari 2026 - 18:57 WIT

Mulai Jalan, Bappelitangda Kota Ternate Ubah Pola Pelaksanaan Musrenbang

Senin, 12 Januari 2026 - 09:51 WIT

Mahasiswa Sula Dipukul Usai Bentangkan Poster Tolak Tambang di Kongres HPMS

Kamis, 8 Januari 2026 - 09:56 WIT

Wali Kota Tidore Ingatkan Pakta Integritas usai Lantik 104 Pejabat

Rabu, 7 Januari 2026 - 19:37 WIT

Ternate Peduli UMKM, Sekda Rizal Marsaoly Serahkan Bantuan ke 29 Pelaku Usaha

Selasa, 6 Januari 2026 - 12:09 WIT

Budiman Serap Aspirasi di Taliabu Utara, Jalan Tanjung Una–Jorjoga Jadi Fokus Utama

Jumat, 2 Januari 2026 - 13:49 WIT

Banyaknya Kasus Bullying di Sekolah, Nining: Pemda Harus Hadir dengan Langkah Konkret

Kamis, 1 Januari 2026 - 16:58 WIT

Wakil Bupati Pulau Taliabu Serahkan Bantuan di Desa Lohobuba dan Limbo

Berita Terbaru