Diduga Tanpa Izin, Sekda Kota Ternate Ronda ke Jakarta Tinggalkan Upacara Harkitnas

- Wartawan

Senin, 22 Mei 2023 - 17:58 WIT

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sekretaris Daerah Kota Ternate Jusuf Sunya. (Istimewa)

Sekretaris Daerah Kota Ternate Jusuf Sunya. (Istimewa)

RAKYATMU.COM – Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Ternate, Maluku Utara Jusuf Sunya diduga keluar daerah tanpa izin Wali Kota Ternate M. Tauhid Soleman. Bahkan, instruksi orang nomor satu di Pemerintah Kota Ternate dihiraukan oleh Sekda.

Mengapa tidak, instruksi Wali Kota Ternate kepada Sekda, untuk menggantikannya sebagai inspektur upacara Hari Kebangkitan Nasional (Harkitnas) di halaman Kantor Wali Kota Ternate pada Senin (22/5/2023) tidak dihiraukan oleh Sekda. Jusuf malah ronda ke luar daerah, diduga tanpa izin dari pimpinannya.

BACA JUGA :  RSUD CB Ternate Gelar Forum Konsultasi Publik Standar Pelayanan

Pantauan media Rakyatmu.com pada upacara peringatan Harkitnas ke-115 Tahun 2023 bertajuk “Semangat Untuk Bangkit” yang diikuti oleh Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkungan Pemerintah Kota Ternate tidak dihadiri oleh Sekda, sehingga Inspektur upacara (irup) Harkitnas digantikan Asisten Administrasi Umum Setda Kota Ternate, Anwar Hasyim.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Informasi yang dihimpun media ini dari internal pemerintah kota ternate bahwa Sekda Kota Ternate keluar daerah tanpa izin dari Wali Kota Ternate, karena Sekda diperintahkan untuk pimpin Upacara Harkitnas di halaman Kantor Wali Kota Ternate.

BACA JUGA :  Polres Pulau Taliabu Gelar Sispamkota Perdana Jelang Pemilu 2024

Sementara itu, Kepala Bagian Protokol Komunikasi Pimpinan Agus Fian Jambak saat dihubungi melalui via Telepon membenarkan, sebelumnya Sekda yang dijadwalkan untuk menjadi inspektur Harkitnas, hanya saja ada kegiatan hingga beliau ke luar daerah.

“Pimpin Upacara itu dijadwalkan  pak Sekda tetapi beliau ke luar daerah, sehingga digantikan dengan Pak Anwar Hasyim (Asisten Administrasi Umum),” singkat Agus (**)

Penulis : Man

Editor : Diman Umanailo

Berita Terkait

Di Pelantikan PD PGM Indonesia Kota Ternate, RM Tegaskan Bersinergi Itu Energi
Mulai Jalan, Bappelitangda Kota Ternate Ubah Pola Pelaksanaan Musrenbang
Mahasiswa Sula Dipukul Usai Bentangkan Poster Tolak Tambang di Kongres HPMS
Cold Storage Perdana Malut Rampung, Jadi Senjata Utama Lawan Inflasi
Wali Kota Tidore Ingatkan Pakta Integritas usai Lantik 104 Pejabat
Ternate Peduli UMKM, Sekda Rizal Marsaoly Serahkan Bantuan ke 29 Pelaku Usaha
Budiman Serap Aspirasi di Taliabu Utara, Jalan Tanjung Una–Jorjoga Jadi Fokus Utama
Banyaknya Kasus Bullying di Sekolah, Nining: Pemda Harus Hadir dengan Langkah Konkret

Berita Terkait

Senin, 12 Januari 2026 - 19:50 WIT

Di Pelantikan PD PGM Indonesia Kota Ternate, RM Tegaskan Bersinergi Itu Energi

Senin, 12 Januari 2026 - 18:57 WIT

Mulai Jalan, Bappelitangda Kota Ternate Ubah Pola Pelaksanaan Musrenbang

Senin, 12 Januari 2026 - 09:51 WIT

Mahasiswa Sula Dipukul Usai Bentangkan Poster Tolak Tambang di Kongres HPMS

Kamis, 8 Januari 2026 - 09:56 WIT

Wali Kota Tidore Ingatkan Pakta Integritas usai Lantik 104 Pejabat

Rabu, 7 Januari 2026 - 19:37 WIT

Ternate Peduli UMKM, Sekda Rizal Marsaoly Serahkan Bantuan ke 29 Pelaku Usaha

Selasa, 6 Januari 2026 - 12:09 WIT

Budiman Serap Aspirasi di Taliabu Utara, Jalan Tanjung Una–Jorjoga Jadi Fokus Utama

Jumat, 2 Januari 2026 - 13:49 WIT

Banyaknya Kasus Bullying di Sekolah, Nining: Pemda Harus Hadir dengan Langkah Konkret

Kamis, 1 Januari 2026 - 16:58 WIT

Wakil Bupati Pulau Taliabu Serahkan Bantuan di Desa Lohobuba dan Limbo

Berita Terbaru