Dinkes Kepulauan Sula Lakukan Audit Independen

- Wartawan

Senin, 15 September 2025 - 18:24 WIT

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kepala Dinas Kesehatan Kepulauan Sula, Suryati Abdullah. (Rakyatmu)

Kepala Dinas Kesehatan Kepulauan Sula, Suryati Abdullah. (Rakyatmu)

RAKYATMU.COM – Dinas Kesehatan (Dinkes) Kepulauan Sula, melakukan audit independen terkait peristiwa kematian seorang ibu berinisial RU alias Raina pasca melahirkan di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Sanana, Kabupaten Kepulauan Sula, Sabtu (13/09/25).

Sebagaimana diketahui, meninggalnya warga asal Desa Mangon, Kecamatan Sanana itu akibat diduga kelalaian dari petugas medis RSUD. Pasalnya, usai mengalami pendarahan, perawat tidak langsung lakukan transfusi darah kepada pasien.

BACA JUGA :  Retribusi Parkir di Kota Ternate Naik, Begini Tarif Terbaru Kendaraan Roda 2 dan Empat

Kepala Dinas Kesehatan (Kadinkes) Kepulauan Sula, Suryati Abdullah mengatakan, audit yang dilakukan ini untuk mengetahui kebenaran secara objektif atas dugaan kelalaian dari pihak perawat yang saat itu bertugas menangani pasien.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kami lakukan audit pada Minggu kemarin sejak pukul 14.00 WIT hingga pukul 01.00 WIT. Meski sebelumnya pihak RSUD sudah lakukan audit investigasi, tapi saya harus melakukan audit independen agar bisa mengetuk hasilnya lebih jelas,” ucapnya.

BACA JUGA :  Menariknya Pemkot Ternate Akan Buat Musrenbang Komunitas dan Budaya

Suryati menambahkan, untuk hasil audit sendiri belum dapat dipastikan kapan dikeluarkan, karena tim masih mengumpulkan data, baik dari sumber petugas perawat yang bertugas maupun rekaman CCTV.

“Kita belum bisa pastikan kapan keluar hasil auditnya, karena rekaman CCTV hari ini baru dibuka, dan laporan audit baru dirampungkan,” singkatnya. (**)

Penulis : Aryanto

Editor : Redaksi

Berita Terkait

Meriahkan HUT PGRI ke-80 dan HGN, Ini Kegiatan yang Disiapkan RM dan Pengurusnya
Sambut Hari Pahlawan Nasional 2025, Dinsos Kota Ternate Bersih-bersih di Makam Sultan Baabullah
Dinsos dan Baznas Ternate Kolaborasi Optimalisasi Pengumpulan Zis
3.536 PPPK Paruh Waktu di Kota Ternate Peroleh NIP, 48 Lainnya dalam Proses Verifikasi
Januari hingga Oktober 2025, Dinsos Kota Ternate Tangani 68 Kasus Anak dan 9 ODGJ
Bupati Pulau Taliabu Sering Hilang,  FTP Sarankan Ambil Cuti Agar Warga Tidak Panik 
Wakil Bupati Pulau Taliabu Hadiri HUT Bank Maluku Malut KCP Bobong
Ikut Retret, Sekda dan Kepala Bappelitbangda Kota Ternate Siapkan 27 Usulan ke Kementerian

Berita Terkait

Jumat, 31 Oktober 2025 - 21:07 WIT

Meriahkan HUT PGRI ke-80 dan HGN, Ini Kegiatan yang Disiapkan RM dan Pengurusnya

Jumat, 31 Oktober 2025 - 20:24 WIT

Sambut Hari Pahlawan Nasional 2025, Dinsos Kota Ternate Bersih-bersih di Makam Sultan Baabullah

Kamis, 30 Oktober 2025 - 18:43 WIT

Dinsos dan Baznas Ternate Kolaborasi Optimalisasi Pengumpulan Zis

Kamis, 30 Oktober 2025 - 11:56 WIT

3.536 PPPK Paruh Waktu di Kota Ternate Peroleh NIP, 48 Lainnya dalam Proses Verifikasi

Selasa, 28 Oktober 2025 - 19:12 WIT

Januari hingga Oktober 2025, Dinsos Kota Ternate Tangani 68 Kasus Anak dan 9 ODGJ

Sabtu, 25 Oktober 2025 - 19:16 WIT

Bupati Pulau Taliabu Sering Hilang,  FTP Sarankan Ambil Cuti Agar Warga Tidak Panik 

Jumat, 24 Oktober 2025 - 23:19 WIT

Wakil Bupati Pulau Taliabu Hadiri HUT Bank Maluku Malut KCP Bobong

Jumat, 24 Oktober 2025 - 00:00 WIT

Ikut Retret, Sekda dan Kepala Bappelitbangda Kota Ternate Siapkan 27 Usulan ke Kementerian

Berita Terbaru

Pelaku saat Reka Ulang Kasus Tindak Pidana Pencurian. (Rakyatmu)

Hukrim

Polres Ternate Reka Ulang Kasus Pencurian di Ternate

Sabtu, 1 Nov 2025 - 19:14 WIT