Kota Ternate ada 41 Situs Geologi

- Wartawan

Senin, 14 Oktober 2024 - 12:48 WIT

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua Ikatan Ahli Geologi Indonesia Kota Ternate, Deddy Arif. (Istimewa)

Ketua Ikatan Ahli Geologi Indonesia Kota Ternate, Deddy Arif. (Istimewa)

RAKYATMU.COM – Ketua Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI) Kota Ternate, Deddy Arif menyebutkan berdasarkan hasil penelitian terdapat 41 situs geologi di Kota Ternate, Maluku Utara.

Namun setelah dilakukan asesmen oleh tim asesmen nasional hanya ditetapkan 19 warisan geologi sesuai Peraturan Menteri ESDM Nomor 1 tahun 2020 tentang Pedoman Penetapan Warisan Geologi (Geoheritage).

Ketua IAGI mengatakan, dari 19 situs geologi tersebut terdapat enam situs warisan nasional dan 13 situs merupakan warisan lokal.

Enam situs nasional itu, lanjut dia, tersebar di Ignimbritte Gurabala Tomajiko, Lava Mujiumajiko, Maar Tolire, Maar Ngade, Sumbat Lava Foramadiahi, Endapan Piroklastik Bukit Afe Taduma, dan Lava Erupsi 1737 Batu Angus.

“19 lokasi situs geologi tersebut, akan diresmikan oleh Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM),” ujarnya, Senin (14/10/2024).

Lebih lanjut Deddy menambahkan, dalam perjalanan hingga masuk pada penetapan situs geologi ini dimulai dari tahun 2019. Hanya sanya masuk tahun 2021 terhenti karena pandemi covid-19.

BACA JUGA :  Ini Kata Kepala KUPP Soal KM Venecian Tabrak Pelabuhan Sanana, Kepulauan Sula

“Kemudian dilanjutkan pada akhir 2021, hingga masuk pada tahapan akhir yaitu penetapan lokasi warisan geologi (geoheritage) di tahun 2024 yang mana memakan waktu hingga 5 (lima) tahun,” jelasnya.

“Namun FGD yang kami laksanakan itu, sebagai prasyarat yang akan digunakan oleh Badan Geologi Kementerian,” ujarnya. (**)

Editor : Redaksi

Berita Terkait

115 Guru di Pulau Taliabu Ikut PPG Daerah Khusus
Anggaran Piket Satpol-PP Pulau Taliabu Capai Ratusan Juta
Fun Walk and Run Ramaikan Peluncuran Agenda HUT PGRI, HGN dan DWP Kota Ternate
Meriahkan HUT PGRI ke-80 dan HGN, Ini Kegiatan yang Disiapkan RM dan Pengurusnya
Sambut Hari Pahlawan Nasional 2025, Dinsos Kota Ternate Bersih-bersih di Makam Sultan Baabullah
Dinsos dan Baznas Ternate Kolaborasi Optimalisasi Pengumpulan Zis
3.536 PPPK Paruh Waktu di Kota Ternate Peroleh NIP, 48 Lainnya dalam Proses Verifikasi
Januari hingga Oktober 2025, Dinsos Kota Ternate Tangani 68 Kasus Anak dan 9 ODGJ

Berita Terkait

Senin, 3 November 2025 - 16:10 WIT

115 Guru di Pulau Taliabu Ikut PPG Daerah Khusus

Senin, 3 November 2025 - 16:03 WIT

Anggaran Piket Satpol-PP Pulau Taliabu Capai Ratusan Juta

Jumat, 31 Oktober 2025 - 21:07 WIT

Meriahkan HUT PGRI ke-80 dan HGN, Ini Kegiatan yang Disiapkan RM dan Pengurusnya

Jumat, 31 Oktober 2025 - 20:24 WIT

Sambut Hari Pahlawan Nasional 2025, Dinsos Kota Ternate Bersih-bersih di Makam Sultan Baabullah

Kamis, 30 Oktober 2025 - 18:43 WIT

Dinsos dan Baznas Ternate Kolaborasi Optimalisasi Pengumpulan Zis

Kamis, 30 Oktober 2025 - 11:56 WIT

3.536 PPPK Paruh Waktu di Kota Ternate Peroleh NIP, 48 Lainnya dalam Proses Verifikasi

Selasa, 28 Oktober 2025 - 19:12 WIT

Januari hingga Oktober 2025, Dinsos Kota Ternate Tangani 68 Kasus Anak dan 9 ODGJ

Sabtu, 25 Oktober 2025 - 19:16 WIT

Bupati Pulau Taliabu Sering Hilang,  FTP Sarankan Ambil Cuti Agar Warga Tidak Panik 

Berita Terbaru

Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Pulau Taliabu, Haruna Masuku. (Rakyatmu)

Daerah

115 Guru di Pulau Taliabu Ikut PPG Daerah Khusus

Senin, 3 Nov 2025 - 16:10 WIT

Ilustrasi

Hukrim

Jenazah Laki-Laki Ditemukan Meninggal di Ternate

Senin, 3 Nov 2025 - 14:15 WIT