Oknum Anggota DPRD Kota Ternate Bakal Dicopot Apabila Tebukti…

- Wartawan

Senin, 30 Januari 2023 - 21:16 WIT

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua BK DPRD Kota Ternate Makmur Gamgulu (Rakyatmu)

Ketua BK DPRD Kota Ternate Makmur Gamgulu (Rakyatmu)

RAKYATMU.COM – Badan Kehormatan (BK) bakal merekomendasikan Ketua DPRD Kota Ternate, Maluku Utara Muhajirin Bailusy terkait pencopotan Anggota DPRD berinsial RL apabila terbukti melakukan kasus perselingkuhan. Karena pihaknya masih mendalami bukti-bukti dugaan perselingkuhan RL.

Ketua BK DPRD Kota Ternate Makmur Gamgulu menjelaskan, RL yang diduga melakukan perselingkuhan, tidak langsung dicopot dari anggota Komisi sebelum melewati tahapan pembuktian.

BACA JUGA :  Pemkot Ternate Bersama Perwakilan Warga Ubo Ubo Bahas Soal Lahan

Menurut Makmur, pencopotan RL tidak ada kaitannya dengan BK, sebab distribusi alat kelengkapan di DPRD itu kewenangannya Fraksi.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kata Makmur, BK akan mengeluarkan rekomedasi pencopotan kepada pimpinan apabila sudah ada bukti bahwa yang bersangkutan melanggar kode etik.

BACA JUGA :  KPK Diminta Tetapkan Bos NHM Sebagai Tersangka dalam Kasus Suap AGK

“Kan tidak semudah itu memutuskan seseorang itu bersalah tanpa ada bukti-bukti yang jelas. Meskipun ada pemberitaan yang menyebar tetapi praduga tak bersalah tetap diutamakan, bagi BK belum bersalah karena belum ada sidang putusan,” terangnya.

Berita Terkait

Di Pelantikan PD PGM Indonesia Kota Ternate, RM Tegaskan Bersinergi Itu Energi
Mulai Jalan, Bappelitangda Kota Ternate Ubah Pola Pelaksanaan Musrenbang
Mahasiswa Sula Dipukul Usai Bentangkan Poster Tolak Tambang di Kongres HPMS
Cold Storage Perdana Malut Rampung, Jadi Senjata Utama Lawan Inflasi
Wali Kota Tidore Ingatkan Pakta Integritas usai Lantik 104 Pejabat
Ternate Peduli UMKM, Sekda Rizal Marsaoly Serahkan Bantuan ke 29 Pelaku Usaha
Budiman Serap Aspirasi di Taliabu Utara, Jalan Tanjung Una–Jorjoga Jadi Fokus Utama
Banyaknya Kasus Bullying di Sekolah, Nining: Pemda Harus Hadir dengan Langkah Konkret

Berita Terkait

Senin, 12 Januari 2026 - 19:50 WIT

Di Pelantikan PD PGM Indonesia Kota Ternate, RM Tegaskan Bersinergi Itu Energi

Senin, 12 Januari 2026 - 18:57 WIT

Mulai Jalan, Bappelitangda Kota Ternate Ubah Pola Pelaksanaan Musrenbang

Senin, 12 Januari 2026 - 09:51 WIT

Mahasiswa Sula Dipukul Usai Bentangkan Poster Tolak Tambang di Kongres HPMS

Kamis, 8 Januari 2026 - 09:56 WIT

Wali Kota Tidore Ingatkan Pakta Integritas usai Lantik 104 Pejabat

Rabu, 7 Januari 2026 - 19:37 WIT

Ternate Peduli UMKM, Sekda Rizal Marsaoly Serahkan Bantuan ke 29 Pelaku Usaha

Selasa, 6 Januari 2026 - 12:09 WIT

Budiman Serap Aspirasi di Taliabu Utara, Jalan Tanjung Una–Jorjoga Jadi Fokus Utama

Jumat, 2 Januari 2026 - 13:49 WIT

Banyaknya Kasus Bullying di Sekolah, Nining: Pemda Harus Hadir dengan Langkah Konkret

Kamis, 1 Januari 2026 - 16:58 WIT

Wakil Bupati Pulau Taliabu Serahkan Bantuan di Desa Lohobuba dan Limbo

Berita Terbaru