Pemkot Ternate Bangun Rumah Singgah Bahim

- Wartawan

Senin, 6 Februari 2023 - 01:17 WIT

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kepala Bappelitbangda Kota Ternate Rizal Marsaoly. Foto: Istimewa

Kepala Bappelitbangda Kota Ternate Rizal Marsaoly. Foto: Istimewa

RAKYATMU.COM – Pemerintah Kota (Pemkot) Ternate, Maluku Utara selalu peduli dengan Warga Kecamatan Batang Dua, Kecamatan Pulau Hiri, dan Kecamatan Moti.

Selain mempriotaskan pembangunan di tiga Kecamatan tersebut, juga membangun Rumah Singgah Warga Bahim (Batang Dua, Hiri dan Moti) di eks Pusat Kesehatan Masyarakat (Puskesmas) di Keluarahan Kalumpang.

Kepala Bappelitbangda Kota Ternate, Rizal Marsaoly mengatakan, Puskesmas di Kelurahan Kalumpang, Kecamatan Ternate Tengah itu, akan didesain menjadi Rumah Singgah warga Bahim.

Rizal menyebutkan, desain pembangunan dan pekerjaan dilakukan oleh Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kota Ternate melaui APBD Tahun Anggaran 2023.

“Rumah Singgah itu, digunakan sebagai tempat persinggahan ketika ada keluarga dari warga di tiga kecamatan dirujuk ke rumah sakit Ternate,” tutur Rizal pada Minggu (5/2/2023).

BACA JUGA :  Wali Kota Ternate Hadiri Tamu Bisnis ke VI ICEF di Jakarta

Desainnya, kata Rizal, akan dibuat menjadi dua laintai dengan jumlah 20 kamar, terdiri dari 10 kamar di lantai 1 dan 10 kamar di lantai 2.

“Jadi nantinya kita beri nama Rumah Singgah Bahim. Untuk membantu mereka di Kota Ternate atau tidak memiliki keluarga di Kota Ternate,” terangnya.

Berita Terkait

Di Pelantikan PD PGM Indonesia Kota Ternate, RM Tegaskan Bersinergi Itu Energi
Mulai Jalan, Bappelitangda Kota Ternate Ubah Pola Pelaksanaan Musrenbang
Mahasiswa Sula Dipukul Usai Bentangkan Poster Tolak Tambang di Kongres HPMS
Cold Storage Perdana Malut Rampung, Jadi Senjata Utama Lawan Inflasi
Wali Kota Tidore Ingatkan Pakta Integritas usai Lantik 104 Pejabat
Ternate Peduli UMKM, Sekda Rizal Marsaoly Serahkan Bantuan ke 29 Pelaku Usaha
Budiman Serap Aspirasi di Taliabu Utara, Jalan Tanjung Una–Jorjoga Jadi Fokus Utama
Banyaknya Kasus Bullying di Sekolah, Nining: Pemda Harus Hadir dengan Langkah Konkret

Berita Terkait

Senin, 12 Januari 2026 - 19:50 WIT

Di Pelantikan PD PGM Indonesia Kota Ternate, RM Tegaskan Bersinergi Itu Energi

Senin, 12 Januari 2026 - 18:57 WIT

Mulai Jalan, Bappelitangda Kota Ternate Ubah Pola Pelaksanaan Musrenbang

Senin, 12 Januari 2026 - 09:51 WIT

Mahasiswa Sula Dipukul Usai Bentangkan Poster Tolak Tambang di Kongres HPMS

Kamis, 8 Januari 2026 - 09:56 WIT

Wali Kota Tidore Ingatkan Pakta Integritas usai Lantik 104 Pejabat

Rabu, 7 Januari 2026 - 19:37 WIT

Ternate Peduli UMKM, Sekda Rizal Marsaoly Serahkan Bantuan ke 29 Pelaku Usaha

Selasa, 6 Januari 2026 - 12:09 WIT

Budiman Serap Aspirasi di Taliabu Utara, Jalan Tanjung Una–Jorjoga Jadi Fokus Utama

Jumat, 2 Januari 2026 - 13:49 WIT

Banyaknya Kasus Bullying di Sekolah, Nining: Pemda Harus Hadir dengan Langkah Konkret

Kamis, 1 Januari 2026 - 16:58 WIT

Wakil Bupati Pulau Taliabu Serahkan Bantuan di Desa Lohobuba dan Limbo

Berita Terbaru