Suwandi: Pemberhentian Sementara Kepala Desa Kepulauan Sula Tidak ada Tendensi Politik

- Wartawan

Rabu, 5 Juli 2023 - 14:53 WIT

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Plt. Kabag Pemerintahan, Suwandi H Gani. (Rakyatmu)

Plt. Kabag Pemerintahan, Suwandi H Gani. (Rakyatmu)

RAKYATMU.COM – Pelaksanaan Tugas (Plt) Kepala Bagian (Kabag) Pemerintahan Setda Kabupaten Kepulauan Sula, Suwandi H. Gani menyebutkan, Surat Keputusan terkait pemberhentian Kepala Desa hanya bersifat sementara, untuk dilakukan pembinaan.

Menurut Suwandi, pemberhentian sementara berdasarkan UU Nomor 6 Tahun 2014 Tentang Desa dan LHP (Laporan Hasil Pemeriksaan).

Namun, lanjut dia, saat melakukan RDP (Rapat Dengar Pendapat) bersama DPRD, pembahasannya hanya difokuskan pada LHP.

Kesimpulan dari RDP, kata dia, bilamana beberapa Kepala Desa sudah melakukan perbaikan Surat Pertanggung Jawaban (SPJ). Selanjutnya, hasil perbaikan dikembalikan ke Inspektorat untuk melihat dasar ketentuan.

“Selain itu, saya perlu menegaskan bahwa pemberhentian kepala desa hanya bersifat sementara dan tidak ada tendensi politik apapun.”

“Ini murni dilakukan pembinaan dan kami tidak pilih kasih maupun pandang bulu baik itu Kades yang berprestasi atau tidak,” tegasnya.

BACA JUGA :  Longboat Terbalik di Perairan Halmahera Barat, Dua Orang dalam Pencarian 

Ia menambahkan, ada juga Kepala Desa di akhir masa jabatannya belum menyampaikan laporan penyelenggaraan pemerintahan desa setiap akhir tahun anggaran kepada Bupati.

“Tidak ada satupun yang menyampaikan laporan tersebut. Padahal pemerintah daerah sudah cukup toleransi,” pungkasnya. (**)

Penulis : Roy

Editor : Diman Umanailo

Berita Terkait

Dinkes Pulau Taliabu Luncurkan Pemeriksaan Kesehatan Gratis
Pemkot Tidore Kepulauan Gelar Rapat Persiapan Pengadaan Barang dan Jasa Tahun 2025
Wali Kota Tidore Kepulauan Pimpin Apel Terakhir, Sampaikan Permohonan Maaf
Sekda Kota Ternate Ikuti Adhyaksa Fun Run Malut 2025
Pedagang Terpaksa Buat Tenda Terpal Gegara Atap Pasar Makdahi Bocor
101 Peserta STQH Tingkat Kota Tidore Kepulauan Siap Kompetisi
Pawai Ta’aruf Sambut Pelaksanaan STQH Kota Tidore Kepulauan
Musrenbang Taliabu Selatan, Sekda Minta Program Sesuai Kebutuhan Masyarakat

Berita Terkait

Selasa, 18 Februari 2025 - 01:22 WIT

Dinkes Pulau Taliabu Luncurkan Pemeriksaan Kesehatan Gratis

Senin, 17 Februari 2025 - 22:31 WIT

Pemkot Tidore Kepulauan Gelar Rapat Persiapan Pengadaan Barang dan Jasa Tahun 2025

Senin, 17 Februari 2025 - 21:37 WIT

Wali Kota Tidore Kepulauan Pimpin Apel Terakhir, Sampaikan Permohonan Maaf

Sabtu, 15 Februari 2025 - 01:06 WIT

Pedagang Terpaksa Buat Tenda Terpal Gegara Atap Pasar Makdahi Bocor

Jumat, 14 Februari 2025 - 10:19 WIT

101 Peserta STQH Tingkat Kota Tidore Kepulauan Siap Kompetisi

Kamis, 13 Februari 2025 - 10:11 WIT

Pawai Ta’aruf Sambut Pelaksanaan STQH Kota Tidore Kepulauan

Rabu, 12 Februari 2025 - 19:33 WIT

Musrenbang Taliabu Selatan, Sekda Minta Program Sesuai Kebutuhan Masyarakat

Rabu, 12 Februari 2025 - 18:47 WIT

Nakhodai Lapas Kelas IIB Sanana, Agung Haschayo Fokus Program Prabowo

Berita Terbaru