15 Perusahaan Besar di Maluku Utara Hadir di Job Fair Hybrid Ternate Andalan 2025

- Wartawan

Rabu, 24 September 2025 - 19:59 WIT

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wali Kota Ternate M. Tauhid Soleman di Acara Job Fair Hybrid Ternate Andalan 2025

Wali Kota Ternate M. Tauhid Soleman di Acara Job Fair Hybrid Ternate Andalan 2025

RAKYATMU.COM – Sebanyak 15 perusahan besar di Maluku Utara hadir di job fair (Pameran Bursa Kerja) Hybrid Ternate Andalan 2025 yang berlangsung di Hotel Jati Ternate, Rabu (24/9/2025).

Lima belas perusahaan itu, yakni PT. Surya Intan Harmoni, PT. World Innovative Telecommunication, Dua Sekawan Supermarket, Intisari Group, Mars Mart Retail, CV. Belson Anugrah, PT. Indomarco Prismatama Group, PT PKSS, PT. Muara Group, Fifgroup, PT. Midi Utama Indonesia, PT. J&T EXPRESS, PT. Makmur Utama, PT. Karunia Permai Sentosa dan PT. Indonesia Weda Bay Industrial Park.

BACA JUGA :  Sambut HUT Bhayangkara ke-79, Polsek Sanana Salurkan Bansos ke Pesantren dan Warga

Dalama laporannya Plt Kepala Disnaker Kota Ternate, Faizal Badaruddin memberikan apresiasi dan ucapan terima kasih kepada 15 perusahan yang ikut membantu pemerintah dalam penyediaan lapangan pekerjaan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Atas nama Pemerintah Kota Ternate, kami memberi apresiasi dan ucapan terima kasih kepada belasan perusahan yang ikut meramaikan Job Fair 2025. Terenting membantu pemerintah dalam penyediaan lapangan pekerjaan,” ungkap Faisal.

BACA JUGA :  Usai Dilantik, Diskomsandi Kota Ternate Bangun Internet Gratis di Batang Dua

Faisal berpesan kepada semua para pencari kerja, bahwa memasuki dunia kerja, para pencaker perlu persiapkan keterampilan kompetensi, baik itu hard skill maupun soft skill sehingga para pencaker bisa memenuhi persyaratan kualifikasi yang dibutuhkan perusahaan.

“Kepada para pencari kerja, kami berharap dapat memanfaatkan momentum ini,” pungkasnya. (**)

Editor : Redaktur

Berita Terkait

115 Guru di Pulau Taliabu Ikut PPG Daerah Khusus
Anggaran Piket Satpol-PP Pulau Taliabu Capai Ratusan Juta
Fun Walk and Run Ramaikan Peluncuran Agenda HUT PGRI, HGN dan DWP Kota Ternate
Meriahkan HUT PGRI ke-80 dan HGN, Ini Kegiatan yang Disiapkan RM dan Pengurusnya
Sambut Hari Pahlawan Nasional 2025, Dinsos Kota Ternate Bersih-bersih di Makam Sultan Baabullah
Dinsos dan Baznas Ternate Kolaborasi Optimalisasi Pengumpulan Zis
3.536 PPPK Paruh Waktu di Kota Ternate Peroleh NIP, 48 Lainnya dalam Proses Verifikasi
Januari hingga Oktober 2025, Dinsos Kota Ternate Tangani 68 Kasus Anak dan 9 ODGJ

Berita Terkait

Senin, 3 November 2025 - 16:10 WIT

115 Guru di Pulau Taliabu Ikut PPG Daerah Khusus

Senin, 3 November 2025 - 16:03 WIT

Anggaran Piket Satpol-PP Pulau Taliabu Capai Ratusan Juta

Jumat, 31 Oktober 2025 - 21:07 WIT

Meriahkan HUT PGRI ke-80 dan HGN, Ini Kegiatan yang Disiapkan RM dan Pengurusnya

Jumat, 31 Oktober 2025 - 20:24 WIT

Sambut Hari Pahlawan Nasional 2025, Dinsos Kota Ternate Bersih-bersih di Makam Sultan Baabullah

Kamis, 30 Oktober 2025 - 18:43 WIT

Dinsos dan Baznas Ternate Kolaborasi Optimalisasi Pengumpulan Zis

Kamis, 30 Oktober 2025 - 11:56 WIT

3.536 PPPK Paruh Waktu di Kota Ternate Peroleh NIP, 48 Lainnya dalam Proses Verifikasi

Selasa, 28 Oktober 2025 - 19:12 WIT

Januari hingga Oktober 2025, Dinsos Kota Ternate Tangani 68 Kasus Anak dan 9 ODGJ

Sabtu, 25 Oktober 2025 - 19:16 WIT

Bupati Pulau Taliabu Sering Hilang,  FTP Sarankan Ambil Cuti Agar Warga Tidak Panik 

Berita Terbaru

Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Pulau Taliabu, Haruna Masuku. (Rakyatmu)

Daerah

115 Guru di Pulau Taliabu Ikut PPG Daerah Khusus

Senin, 3 Nov 2025 - 16:10 WIT

Ilustrasi

Hukrim

Jenazah Laki-Laki Ditemukan Meninggal di Ternate

Senin, 3 Nov 2025 - 14:15 WIT