Batal Pinjam Uang di Bank, Gubernur: Sudah ada Masalah Mau Pinjam Apalagi

- Wartawan

Senin, 23 Januari 2023 - 14:29 WIT

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gubenur Maluku Utara, Abdul Gani Kasuba (Rakyatmu)

Gubenur Maluku Utara, Abdul Gani Kasuba (Rakyatmu)

RAKYATMU.COM – Pemerintah Provinsi Maluku Utara (Pemprov Malut) batal meminjam uang di Bank Maluku. Pasalnya Pemprov Malut telah menggunakan APBD Tahun anggaran 2023 untuk membayar tunjangan Tambahan Penghasilan Pegawai (TPP) Tenaga Kesehatan (Nakes) RSUD Chasan Boesoirie Ternate selama 4 (empat) Bulan.

Pembayaran itu, rencananya dilakukan pada Bulan Februari mendatang guna menutupi tunggakan selama 15 bulan.

Gubernur Maluku Utara Abdul Gani Kasuba mengatakan, tunggakan TPP selama 15 Bulan sudah menuai masalah, sehingga pihaknya membatalkan melakukan pinjaman di Bank Maluku.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Insyallah so (sudah) tar (tidak) pinjam sudah, so ada masalah mau pinjam apalagi,” sebut Gubernur usai rapat dengan DPRD Provinsi Maluku Utara di Sahid Bela Ternate pada Minggu (22/1/2023) malam.

BACA JUGA :  Partner Halmahera Selatan Jadi Penentu di  Pileg, Usman-Bassam Masih Nyaman

Ia menyampaikan, Pemprov akan membayar TPP Nakes selama 3-4 Bulan dan proses pembayarannya dilakukan pada Bulan Februari 2023. Selanjutnya, menunggu APBD Perubahan untuk menutupi sisa hutang.

“Ada uang sudah sekitar Rp 20 Miliar mungkin, anggaran yang ada di Kesehatan. Insyallah setelah perubahan baru kita bayar lagi,” ujarnya.

Selain  itu orang nomor satu di Maluku Utara itu menegasakan bahwa Pemprov akan memberikan sanksi berat kepada Apartur Sipil Negara (ASN) jika melakukan demonstrasi lanjutan di depan Instalasi Gawat Darurat (IGD).

BACA JUGA :  Danramil 1508-01/Tobelo Beri Materi Wawasan Kebangsaan ke Siswa SMK Dian Halmahera

“Yang demo inilkan ASN, mereka mempunyai aturan sendiri, jika terganggu kegiatan di rumah sakit itukan berbahaya sekali. Ini bukan masyarakat atau honorer yang demo, tapi ini ASN yang demo. Mereka punya gaji sendiri, punya peraturan tersendri, kalau mereka yang merusak apa boleh buat, karena aturan yang menindak mereka,” cecarnya.

“Kalau ada orang yang mati siapa yang bertanggungjawab. Kalau mereka tidak mau juga yah mereka harus di hukum. Saya rasa kasihan kalau mereka di pecat, bagaimana? Memang kalau pecat saya tidak berani karena saya rasa kasihan, karena menjadi PNS itu sangat susah,” pungkasnya.

Berita Terkait

Strategi Wali Kota Tidore Agar Produk Kelapa Olahan Sohi Coconut Bersaing di Pasaran
Ketua PKK Tidore Ajak Kader Posyandu Bangun Kerjasama Cegah Stunting
Wali Kota Tidore Segera Salurkan Bansos Tahap Satu Pekan Depan, Berikut Jadwalnya
Cuaca Ekstrem, Wali Kota Tidore Perintah Jajarannya Siap Siaga Hadapi Bencana
Tinjau Jalan Amblas di Oba, Wali Kota Tidore Minta Perhatian Pemprov dan BWS
Sidang Klasis ke-46 GPM, Pemda Pulau Taliabu Dorong Kesejahteraan Umat
Lapas Sanana Bukber Bersama Warga Binaan dan Keluarga, Kalapas: Ini Agenda Tahunan
Kepala UPP Kelas II Sanana Pimpin Apel Pembukaan Posko Mudik Idul Fitri 2025

Berita Terkait

Minggu, 23 Maret 2025 - 23:47 WIT

Strategi Wali Kota Tidore Agar Produk Kelapa Olahan Sohi Coconut Bersaing di Pasaran

Sabtu, 22 Maret 2025 - 20:55 WIT

Ketua PKK Tidore Ajak Kader Posyandu Bangun Kerjasama Cegah Stunting

Sabtu, 22 Maret 2025 - 20:52 WIT

Wali Kota Tidore Segera Salurkan Bansos Tahap Satu Pekan Depan, Berikut Jadwalnya

Sabtu, 22 Maret 2025 - 20:39 WIT

Cuaca Ekstrem, Wali Kota Tidore Perintah Jajarannya Siap Siaga Hadapi Bencana

Sabtu, 22 Maret 2025 - 19:14 WIT

Sidang Klasis ke-46 GPM, Pemda Pulau Taliabu Dorong Kesejahteraan Umat

Sabtu, 22 Maret 2025 - 01:15 WIT

Lapas Sanana Bukber Bersama Warga Binaan dan Keluarga, Kalapas: Ini Agenda Tahunan

Sabtu, 22 Maret 2025 - 01:05 WIT

Kepala UPP Kelas II Sanana Pimpin Apel Pembukaan Posko Mudik Idul Fitri 2025

Jumat, 21 Maret 2025 - 23:45 WIT

Polres Kepulauan Sula Serahkan Paket Bansos dan Bazar Ramadan Jelang Idul Fitri

Berita Terbaru

Media Relations Harita Nickel buka puasa bersama jurnalis Maluku Utara di Royal Resto, Ternate. (Rakyatmu)

Promosi

Harita Nickel Buka Puasa Bersama Jurnalis Maluku Utara

Minggu, 23 Mar 2025 - 21:39 WIT