Diduga Selang Kompor Gas Bocor, Kedai Sudut Hati hampir Dilalap Api

- Wartawan

Kamis, 24 Agustus 2023 - 21:05 WIT

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dapur Kedai Sudut Hati yang Hampir Dilalap Api. (Rakyatmu)

Dapur Kedai Sudut Hati yang Hampir Dilalap Api. (Rakyatmu)

RAKYATMU.COM – Diduga selang kompor gas bocor, Kedai Sudut Hati hampir dilalap api. Insiden tersebut terjadi pada Kamis (24/8/2023) pukul 22.00 WIT di RT 008 Kelurahan Stadion, Kecamatan Ternate Tengah, Kota Ternate, Maluku Utara.

Pantauan Rakyatmu.com, tiga (3) unit mobil pemadam kebakaran diterjunkan ke lokasi kejadian untuk memadamkan api.

BACA JUGA :  Soal Eksekusi Lahan di Maliaro, Sultan Ternate Surati Pengadilan Negeri

Hanya saja, api lebih dulu dipadamkan oleh pengunjung Kedai memakai Alat Pemadam Api Ringan (APAR). Selain itu, aliran listrik juga dipadamkan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Udi, salah satu pengunjung kedai mengatakan, saat sedang asyik nongkrong tiba-tiba mendengar bunyi ledakan berasal di dapur Kedai, sehingga dirinya bersama pengunjung lainnya lari menyelamatkan diri.

BACA JUGA :  Diskominfo Pulau Taliabu Ikut Rakor Kemenkominfo Bahas Program Tol Langit

“Bunyi ledakan cukup kuat, tidak lama karyawan berteriak ada kebakaran, sehingga pengunjung membantu padamkan api pakai APAR. Apinya lumayan besar,” katanya.

Seorang karyawan Kedai membenarkan, bahwa sumber api berasal dari kompor gas yang berada didapur.

“Iya, api dari kompor,” ujarnya. (**)

Penulis : Haerudin Muhammad

Editor : Diman Umanailo

Berita Terkait

Strategi Wali Kota Tidore Agar Produk Kelapa Olahan Sohi Coconut Bersaing di Pasaran
Ketua PKK Tidore Ajak Kader Posyandu Bangun Kerjasama Cegah Stunting
Wali Kota Tidore Segera Salurkan Bansos Tahap Satu Pekan Depan, Berikut Jadwalnya
Cuaca Ekstrem, Wali Kota Tidore Perintah Jajarannya Siap Siaga Hadapi Bencana
Tinjau Jalan Amblas di Oba, Wali Kota Tidore Minta Perhatian Pemprov dan BWS
Sidang Klasis ke-46 GPM, Pemda Pulau Taliabu Dorong Kesejahteraan Umat
Lapas Sanana Bukber Bersama Warga Binaan dan Keluarga, Kalapas: Ini Agenda Tahunan
Kepala UPP Kelas II Sanana Pimpin Apel Pembukaan Posko Mudik Idul Fitri 2025

Berita Terkait

Minggu, 23 Maret 2025 - 23:47 WIT

Strategi Wali Kota Tidore Agar Produk Kelapa Olahan Sohi Coconut Bersaing di Pasaran

Sabtu, 22 Maret 2025 - 20:55 WIT

Ketua PKK Tidore Ajak Kader Posyandu Bangun Kerjasama Cegah Stunting

Sabtu, 22 Maret 2025 - 20:52 WIT

Wali Kota Tidore Segera Salurkan Bansos Tahap Satu Pekan Depan, Berikut Jadwalnya

Sabtu, 22 Maret 2025 - 20:39 WIT

Cuaca Ekstrem, Wali Kota Tidore Perintah Jajarannya Siap Siaga Hadapi Bencana

Sabtu, 22 Maret 2025 - 19:14 WIT

Sidang Klasis ke-46 GPM, Pemda Pulau Taliabu Dorong Kesejahteraan Umat

Sabtu, 22 Maret 2025 - 01:15 WIT

Lapas Sanana Bukber Bersama Warga Binaan dan Keluarga, Kalapas: Ini Agenda Tahunan

Sabtu, 22 Maret 2025 - 01:05 WIT

Kepala UPP Kelas II Sanana Pimpin Apel Pembukaan Posko Mudik Idul Fitri 2025

Jumat, 21 Maret 2025 - 23:45 WIT

Polres Kepulauan Sula Serahkan Paket Bansos dan Bazar Ramadan Jelang Idul Fitri

Berita Terbaru

Media Relations Harita Nickel buka puasa bersama jurnalis Maluku Utara di Royal Resto, Ternate. (Rakyatmu)

Promosi

Harita Nickel Buka Puasa Bersama Jurnalis Maluku Utara

Minggu, 23 Mar 2025 - 21:39 WIT