DOB Harapan Masyarakat Sofifi Maluku Utara

- Wartawan

Kamis, 21 Agustus 2025 - 11:14 WIT

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua Majelis Rakyat Sofifi, Muhammad Imam. (Rakyatmu)

Ketua Majelis Rakyat Sofifi, Muhammad Imam. (Rakyatmu)

RAKYATMU.COM – Sampai sekarang, benang kusut soal Sofifi yang katanya jadi daerah otonomi baru (DOB) di Maluku Utara atau tidak masih diperbincangkan.

Sebab wacana tersebut melahirkan dua kubu, yakni pro dan kontra. Kubu pro mengatasnamakan Markas atau Majelis Rakyat Sofifi.

Sementara kubu kontra dikenal dengan nama Presidium Rakyat Sofifi. Kedua kubu sama-sama memiliki acuan kuat atas wilayah yang masuk administrasi Pemkot Tidore Kepulauan itu.

Di mata Muhammad Imam selaku Ketua Markas, DOB merupakan harapan masyarakat Sofifi, untuk menuju pembangunan ibukota Provinsi Maluku Utara ke arah lebih baik.

“Saai ini, persoalan DOB Sofifi tidak sehangat kemarin, tapi masih jadi perbincangan sekelompok orang,” ujarnya.

“Karena itu saya mengajak kita semua untuk tidak terjerumus dan terprovokasi isu-isu menyesatkan,” ajak Imam

Karena ia menyadari permasalahan pro kontra DOB Sofifi dapat mengganggu keamanan dan ketertiban.

“Sekali lagi saya ingat agar (masyarakat) jangan terpancing dengan isu dan propaganda menyesatkan, “harap Imam.

BACA JUGA :  Besok, DPRD Halmahera Tengah Kunker ke Dishub Kota Ternate Tentang Retribusi

Imam pun mengajak semua element masyarakat untuk bersama-sama dengan Pemprov Maluku Utara memperjuangkan Sofifi menjadi DOB.

“Semua itu demi pemerintah yang lebih baik. Tapi kita jangan sampai lupa untuk mendukung pihak keamanan (TNI/Polri).”

“Karena mereka yang selalu mengamankan setiap proses agenda pemerintah provinsi, guna terwujudnya situasi aman, damai dan sejuk, ” tandas Imam. (**)

Editor : Redaksi

Berita Terkait

Di Pelantikan PD PGM Indonesia Kota Ternate, RM Tegaskan Bersinergi Itu Energi
Mulai Jalan, Bappelitangda Kota Ternate Ubah Pola Pelaksanaan Musrenbang
Mahasiswa Sula Dipukul Usai Bentangkan Poster Tolak Tambang di Kongres HPMS
Cold Storage Perdana Malut Rampung, Jadi Senjata Utama Lawan Inflasi
Wali Kota Tidore Ingatkan Pakta Integritas usai Lantik 104 Pejabat
Ternate Peduli UMKM, Sekda Rizal Marsaoly Serahkan Bantuan ke 29 Pelaku Usaha
Budiman Serap Aspirasi di Taliabu Utara, Jalan Tanjung Una–Jorjoga Jadi Fokus Utama
Banyaknya Kasus Bullying di Sekolah, Nining: Pemda Harus Hadir dengan Langkah Konkret

Berita Terkait

Senin, 12 Januari 2026 - 19:50 WIT

Di Pelantikan PD PGM Indonesia Kota Ternate, RM Tegaskan Bersinergi Itu Energi

Senin, 12 Januari 2026 - 18:57 WIT

Mulai Jalan, Bappelitangda Kota Ternate Ubah Pola Pelaksanaan Musrenbang

Senin, 12 Januari 2026 - 09:51 WIT

Mahasiswa Sula Dipukul Usai Bentangkan Poster Tolak Tambang di Kongres HPMS

Kamis, 8 Januari 2026 - 09:56 WIT

Wali Kota Tidore Ingatkan Pakta Integritas usai Lantik 104 Pejabat

Rabu, 7 Januari 2026 - 19:37 WIT

Ternate Peduli UMKM, Sekda Rizal Marsaoly Serahkan Bantuan ke 29 Pelaku Usaha

Selasa, 6 Januari 2026 - 12:09 WIT

Budiman Serap Aspirasi di Taliabu Utara, Jalan Tanjung Una–Jorjoga Jadi Fokus Utama

Jumat, 2 Januari 2026 - 13:49 WIT

Banyaknya Kasus Bullying di Sekolah, Nining: Pemda Harus Hadir dengan Langkah Konkret

Kamis, 1 Januari 2026 - 16:58 WIT

Wakil Bupati Pulau Taliabu Serahkan Bantuan di Desa Lohobuba dan Limbo

Berita Terbaru