KSOP Kelas II Ternate Tunda Keberangkatan Sejumlah Kapal Termasuk Sanana

- Wartawan

Selasa, 14 Februari 2023 - 14:39 WIT

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi Gelombang Tinggi (Pixabay.com)

Ilustrasi Gelombang Tinggi (Pixabay.com)

RAKYATMU.COM – Kementerian Perhubungan Direktorat Jenderal Perhubungan Laut Kantor Kesayahbandaran dan Otoritas Pelabuhan (KSOP) Kelas II Ternate menunda kebarangkatan rute Ternate tujuan Jailolo, Loloda, Morotai, Pulau Bacan, Pulau Obi, Sanana, Batang Dua, Bitung dan Manado.

Penundaan keberangkatan ini berdasarkan  surat pemberitahuan dari KSOP Kelas II Ternate Nomor: UM.003/3/7/KSOP.TTE-2023

Isi Pemberitahuan

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

  1. Menindaklanjuti Prakiraan dari Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika Stasiun Meteorologi Kelas I Sultan Babullah Ternate yang dikeluarkan pada Tanggal 14 Februari 2023 perihal peringatan dini gelombang tinggi (Early Warning) yang berlaku mulai Tanggal 14 Februari 2023 sampai dengan waktu yang belum ditentukan.
  2. Tinggi gelombang 2.5 – 4 m (rough sea) dan dengan kecepatan angin sampai dengan 20 knot yang berpeluang terjadi di Perairan Jallolo, Perairan Loloda, Perairan Morotai, Perairan Bacan, Perairan Obi, Perairan Sanana, Perairan Batang Dua, Perairan Bitung dan Manado.
  3. Berkaitan dengan butir 1 (satu) dan 2 (dua) tersebut di atas, untuk mengantisipasi terjadinya Korban Jiwa dan Harta Benda di Laut, maka kami dan Kantor KSOP Kelas II Ternate menunda sementara keberangkatan Kapal – kapal penumpang lokal/Ferry, Perintis, Landing Craft Tank (LCT), SPOB. Serta Kapal-Kapal Rakyat terutama rute Ternate tujuan Jailolo, Loloda, Morotai, Pulau Bacan, Pulau Obi, Sanana, Batang Dua, Bitung Dan Manado.
  4. Demikian Pemberitahuan ini kami sampaikan dan atas kerjasamanya diucapkan terima kasih.
BACA JUGA :  Paham Penyusunan Dokumen RPJPD 2025-2045, Bappenas Apresiasi Wali Kota Ternate

“Kami harus tunda, karena cuaca buruk,  saya takut terjadi apa-apa di laut,” kata Kepala KSOP Kelas II Ternate Capt. Alexander Selleng Allokendek pada Selasa (14/2/2023).

Berita Terkait

Tuntutan Warga Desa Kosa Dipenuhi, Dirut RSUD Tidore Copot Satu Dokter Umum
Dukung Swasembada Pangan, Pemkot Tidore Bersama TNI-Polri Tanam Jagung
Pemkot Tidore Bersama TNI-Polri Kolaborasi Dukung Swasembada Pangan
Laga EPA Liga I di Stadion Marimoi Tidore, Malut United U-20 Taklukan PSM
2.433 Calon PPPK Kepulauan Sula Lulus Administrasi: Peserta TMS Diberikan Kesempatan
Tim PKK dan DWP Malut Kunker di Tidore, Ini yang Dibahas
Pemkot Tidore Turun Tangan Usai Didemo Warga Desa Kosa
Berkat CSR Harita Nickel, Produk UMKM Mama-mama Kawasi Punya Penghasilan Besar 

Berita Terkait

Selasa, 5 November 2024 - 02:06 WIT

Tuntutan Warga Desa Kosa Dipenuhi, Dirut RSUD Tidore Copot Satu Dokter Umum

Selasa, 5 November 2024 - 01:54 WIT

Dukung Swasembada Pangan, Pemkot Tidore Bersama TNI-Polri Tanam Jagung

Senin, 4 November 2024 - 01:42 WIT

Laga EPA Liga I di Stadion Marimoi Tidore, Malut United U-20 Taklukan PSM

Sabtu, 2 November 2024 - 13:58 WIT

2.433 Calon PPPK Kepulauan Sula Lulus Administrasi: Peserta TMS Diberikan Kesempatan

Sabtu, 2 November 2024 - 01:37 WIT

Tim PKK dan DWP Malut Kunker di Tidore, Ini yang Dibahas

Sabtu, 2 November 2024 - 01:29 WIT

Pemkot Tidore Turun Tangan Usai Didemo Warga Desa Kosa

Jumat, 1 November 2024 - 22:18 WIT

Berkat CSR Harita Nickel, Produk UMKM Mama-mama Kawasi Punya Penghasilan Besar 

Jumat, 1 November 2024 - 21:31 WIT

Pemkot Tidore Gelar Rakor Sambut Launching Satgas Ketahanan Pangan

Berita Terbaru