Tunaikan Ibadah Kurban, Dishub Kota Ternate Salurkan 2 Ekor Sapi

- Wartawan

Rabu, 21 Juni 2023 - 00:01 WIT

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kepala Dinas Perhubungan Kota Ternate Mochtar Hasim akan Menyalurkan 2 Ekor Sapi Kurban

Kepala Dinas Perhubungan Kota Ternate Mochtar Hasim akan Menyalurkan 2 Ekor Sapi Kurban

RAKYATMU.COM – Kurban Idul Adha adalah ibdah yang dilakukan oleh umat Islam dengan menyembelih hewan tertentu. Ibadah ini, merupakan bentuk pengorbanan dan ketaatan kepada Allah SWT, sebagaimana teladan Nabi Ibrahim AS dan Nabi Ismail AS.

Guna menunaikan sunnah berkurban ini, Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Ternate, Maluku Utara, akan menyalurkan dua ekor sapi di Masjid untuk disembelih pada Hari Raya Idul Adha yang ditetapkan pada Kamis, 29 Juni 2023.

BACA JUGA :  Marliza M. Tauhid Pimpin Dekranasda Kota Ternate: Kembangkan Tenun Tradisional

“Dua ekor sapi ini merupakan sumbangsi dari Dinas Perhubungan Kota Ternate,” kata Kepala Dishub, Mochtar Hasim pada Rabu (21/6/2023).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Penyaluran dua ekor sapi kurban tersebut, guna mempererat silaturahmi antara pegawai Dinas Perhubungan dan Masyarakat Kota Ternate.

“Momentum ini, untuk mempererat silaturahmi Dinas Perhubungan dan Warga Kota Ternate,” tuturnya.

Ia berharap, lewat momentum Idul Adha bisa menjalin kebersamaan dan makna kehidupan keluarga Dinas Perhubungan Kota Ternate.

BACA JUGA :  Ini Cara DPPKB Kota Ternate Cegah Stunting

“Kebersamaan keluarga Dishub, dengan kurban bisa memahami makna kehidupan berkeluarga,” ucapnya.

Menurut dia, sunnah ini tidak lepas dari kisah Nabi Ibrahim dan Nabi Ismail yang diuji oleh Allah SWT untuk melihat berapa jauh ketakwaannya.

“Semoga dengan qurban yang kami akan salurkan, amal kami di Dishub Kota Ternate, bisa diterima,” terangnya. (**)

Penulis : Diman Umanailo

Editor : Diman Umanailo

Berita Terkait

Di Pelantikan PD PGM Indonesia Kota Ternate, RM Tegaskan Bersinergi Itu Energi
Mulai Jalan, Bappelitangda Kota Ternate Ubah Pola Pelaksanaan Musrenbang
Mahasiswa Sula Dipukul Usai Bentangkan Poster Tolak Tambang di Kongres HPMS
Cold Storage Perdana Malut Rampung, Jadi Senjata Utama Lawan Inflasi
Wali Kota Tidore Ingatkan Pakta Integritas usai Lantik 104 Pejabat
Ternate Peduli UMKM, Sekda Rizal Marsaoly Serahkan Bantuan ke 29 Pelaku Usaha
Budiman Serap Aspirasi di Taliabu Utara, Jalan Tanjung Una–Jorjoga Jadi Fokus Utama
Banyaknya Kasus Bullying di Sekolah, Nining: Pemda Harus Hadir dengan Langkah Konkret

Berita Terkait

Senin, 12 Januari 2026 - 19:50 WIT

Di Pelantikan PD PGM Indonesia Kota Ternate, RM Tegaskan Bersinergi Itu Energi

Senin, 12 Januari 2026 - 18:57 WIT

Mulai Jalan, Bappelitangda Kota Ternate Ubah Pola Pelaksanaan Musrenbang

Senin, 12 Januari 2026 - 09:51 WIT

Mahasiswa Sula Dipukul Usai Bentangkan Poster Tolak Tambang di Kongres HPMS

Kamis, 8 Januari 2026 - 09:56 WIT

Wali Kota Tidore Ingatkan Pakta Integritas usai Lantik 104 Pejabat

Rabu, 7 Januari 2026 - 19:37 WIT

Ternate Peduli UMKM, Sekda Rizal Marsaoly Serahkan Bantuan ke 29 Pelaku Usaha

Selasa, 6 Januari 2026 - 12:09 WIT

Budiman Serap Aspirasi di Taliabu Utara, Jalan Tanjung Una–Jorjoga Jadi Fokus Utama

Jumat, 2 Januari 2026 - 13:49 WIT

Banyaknya Kasus Bullying di Sekolah, Nining: Pemda Harus Hadir dengan Langkah Konkret

Kamis, 1 Januari 2026 - 16:58 WIT

Wakil Bupati Pulau Taliabu Serahkan Bantuan di Desa Lohobuba dan Limbo

Berita Terbaru