Tuntutan Diindahkan, DPD NasDem Kota Ternate Minta Maaf Atas Kegaduhan di Kantor DPW Maluku Utara 

- Wartawan

Senin, 10 Juli 2023 - 20:49 WIT

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sekretaris DPD Partai NasDem Kota Ternate Djasman Abubakar. (Rakyatmu)

Sekretaris DPD Partai NasDem Kota Ternate Djasman Abubakar. (Rakyatmu)

RAKYATMU.COM – Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai NasDem Kota Ternate meminta maaf atas kegaduhan di Kantor DPW Maluku Utara pada Minggu 9 Juni 2023, kemarin.

Hal ini lantran, sebelumnya Pengurus DPW NasDem menggantikan tiga nama Bakal Calon Legislatif (Bacaleg) DPRD Kota Ternate di Sipol (Sistem Informasi Pencalonan).

Namun, tiga nama tersebut telah diakomodir dan terdaftar di KPU sebagai Bacalon Anggota DPRD Kota Ternate.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sekretaris DPD Partai NasDem Kota Ternate Djasman Abubakar mengatakan, kegaduhan di Kantor DPW NasDem merupakan spontanitas pengurus DPD dan hal tersebut wajar dan sering terjadi di partai politik.

BACA JUGA :  Masuk Lahan Perkebunan, Warga dan Pemerintah Desa Tolak Tambang di Pulau Taliabu 

“Itu lumrah saja dan sebenarnya tidak masalah yang prinsipil. Setelah kita komunikasikan dengan baik semua bisa diselesaikan,” ujar Djasman pada Senin (10/7/2023).

Olehnya itu, ia mengajak seluruh pengurus untuk datang membersihkan halaman Kantor DPW.

Pengurus DPD NasDem Kota Ternate Membersihkan Lokasi Kantor DPW Maluku Utara.

“Karena menurut saya hal ini adalah bagian kebanggaan sebagai keluarga NasDem jadi Kantor ini harus kita jaga,” ucapnya.

BACA JUGA :  Sherly-Sarbin Komitmen Lanjutkan Perjuangan Mendiang Benny Laos

Djasman juga meminta maaf kepada Ketua, Sekretaris dan jajaran pengurus DPW NasDem terhadap kejadian pada Minggu (9/7/2023) kemarin.

“Kita komunikasikan dengan DPP dan akhirnya semua ini terima, jadi kepentingan DPW kita akomodir,” ujarnya.

Menurut dia, tuntutan aksi di depan Kantor DPW sudah diakomodir. Bacaleg yang digantikan telah dikembalikan sesuai Daerah Pemilihan dan diterima oleh KPU.

“Saya berharap kedepan semua kekuatan bisa dikonsolidasikan kembali untuk menghadapi Pileg nanti,” pungkasnya. (**)

Penulis : Haerudin Muhammad

Editor : Diman Umanailo

Berita Terkait

TPID Kota Tidore Kepulauan Gencar Pantau Harga Bapok dan Pastikan Stok Aman
TPID Kota Tidore Sidak Pasar Gosalaha Pastikan Stok Jelang Nataru Aman
Budiman L. Mayabubun Nakhodai DPC PDI-P Pulau Taliabu
Tingkatkan Literasi dan inklusi Keuangan, Bank Maluku Malut Sosialisasi GENCARKAN di Desa Kramat
Ketua Pemuda Desa Wayo Pulau Taliabu Minta Warga Jaga Kondusivitas Pasca PSU
PSU Pulau Taliabu, PDIP: Kemenangan CPM-Utuh di Atas 80 Persen
Jelang PSU Pulau Taliabu, Citra-Utu Imbau Warga Tak Terpancing Isu Negatif
Pemda Kepulauan Sula Cuek Harga dan Ketersediaan Bapok Jelang Idul Fitri 1446 H 

Berita Terkait

Rabu, 17 Desember 2025 - 14:41 WIT

TPID Kota Tidore Kepulauan Gencar Pantau Harga Bapok dan Pastikan Stok Aman

Rabu, 17 Desember 2025 - 00:30 WIT

TPID Kota Tidore Sidak Pasar Gosalaha Pastikan Stok Jelang Nataru Aman

Kamis, 11 Desember 2025 - 21:52 WIT

Budiman L. Mayabubun Nakhodai DPC PDI-P Pulau Taliabu

Rabu, 28 Mei 2025 - 22:47 WIT

Tingkatkan Literasi dan inklusi Keuangan, Bank Maluku Malut Sosialisasi GENCARKAN di Desa Kramat

Kamis, 10 April 2025 - 09:11 WIT

Ketua Pemuda Desa Wayo Pulau Taliabu Minta Warga Jaga Kondusivitas Pasca PSU

Jumat, 4 April 2025 - 18:57 WIT

PSU Pulau Taliabu, PDIP: Kemenangan CPM-Utuh di Atas 80 Persen

Rabu, 26 Maret 2025 - 17:23 WIT

Jelang PSU Pulau Taliabu, Citra-Utu Imbau Warga Tak Terpancing Isu Negatif

Kamis, 20 Maret 2025 - 19:21 WIT

Pemda Kepulauan Sula Cuek Harga dan Ketersediaan Bapok Jelang Idul Fitri 1446 H 

Berita Terbaru