Tahlilan di Foramadiahi, Wali Kota Ternate: Lestarikan Warisan Leluhur 

- Wartawan

Kamis, 28 Desember 2023 - 19:11 WIT

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wali Kota Ternate Menghadiri Tahlilan di Kelurahan Foramadiahi dan Memberi Sambutan. (Humas for Rakyatmu)

Wali Kota Ternate Menghadiri Tahlilan di Kelurahan Foramadiahi dan Memberi Sambutan. (Humas for Rakyatmu)

RAKYATMU.COM – Memperingati Hari Jadi Ternate (HAJAT) 773 yang jatuh pada 29 Desember 2023. Pemerintah Kota Ternate, Provinsi Maluku Utara bersama Imam Masjid di Kecamatan Pulau menggelar Tahlilan dan membacakan doa selamat.

Tahlilan ini juga diikuti badan sara, tokoh agama, tokoh adat, tokoh masyarakat dan tokoh Pemuda, yang berlangsung di Kelurahan Foramadiahi pada Kamis (28/12/2023).

Sekedar diketahui, kelurahan Foramadiahi merupakan kampung tua Kota Ternate, yang memiliki jejak sejarah bagi pejuang Indonesia melawan penjajah.

Tahlilan dihadiri langsung oleh Wali Kota Ternate, M. Tauhid Soleman, yang dipimpin Imam Masjid Jafar Sadiki Foramadiahi, Naim Hi Sibu.

Tahlilan di Kelurahan Foramadiahi. (Humas for Rakyatmu)

Tauhid mengatakan, sebagai generasi penerus harus melestari tradisi atau kearifan lokal di Kota Ternate karena ini merupakan warisan para leluhur.

BACA JUGA :  Korban Sodomi Trauma, Polres Kepulauan Sula Diminta Serius

Menurut Wali Kota, tradisi seperti ini tidak boleh dilakukan hanya sebatas di momen Hari Jadi Ternate, tapi harus terus dilakukan setiap saat.

“Doa terus dilakukan sehingga Kota Ternate yang kita cinta ini selalu dijaga dan terhindar dari bencana serta diberkahi oleh Allah SWT”.

“Mendoakan Kota Ternate menjadi negeri yang Baldatun Thayyibatun Wa Rabbun Ghafur,” pintanya. (**)

Editor : Diman Umanailo

Berita Terkait

Enam Ruang Publik di Kota Ternate Cocok untuk Malam Tahun Baru
Pantai Falajawa Jadi Kebanggaan Baru Warga Kota Ternate
‘Wajah Baru’ Ruang Publik Kota Ternate, Pantai Falajawa Siap Diresmikan Bersamaan Launching HAJAT
Dubes Spanyol Bakal Promosi Destinasi Tanjung Waka ke Luar Negeri
FTW 2023 Resmi Digelar, Ini Harapan Besar Bupati Fifian Adeningsih Mus
Dapat Respon dari Kemenparekraf, Pemda Kepulauan Sula Kibarkan Puluhan Umbul-umbul FTW 
Sandiaga Uno Bakal Hadir di FTW 2023, Kepulauan Sula
Ketua TP-PKK Bogor Tiba di Kota Rempah: Ingin ke Destinasi Wisata dan Cicipi Kuliner Khas Ternate

Berita Terkait

Kamis, 28 Desember 2023 - 19:11 WIT

Tahlilan di Foramadiahi, Wali Kota Ternate: Lestarikan Warisan Leluhur 

Senin, 25 Desember 2023 - 16:12 WIT

Enam Ruang Publik di Kota Ternate Cocok untuk Malam Tahun Baru

Sabtu, 2 Desember 2023 - 21:39 WIT

Pantai Falajawa Jadi Kebanggaan Baru Warga Kota Ternate

Kamis, 30 November 2023 - 19:51 WIT

‘Wajah Baru’ Ruang Publik Kota Ternate, Pantai Falajawa Siap Diresmikan Bersamaan Launching HAJAT

Minggu, 5 November 2023 - 02:24 WIT

Dubes Spanyol Bakal Promosi Destinasi Tanjung Waka ke Luar Negeri

Sabtu, 4 November 2023 - 20:55 WIT

FTW 2023 Resmi Digelar, Ini Harapan Besar Bupati Fifian Adeningsih Mus

Rabu, 18 Oktober 2023 - 09:51 WIT

Dapat Respon dari Kemenparekraf, Pemda Kepulauan Sula Kibarkan Puluhan Umbul-umbul FTW 

Selasa, 17 Oktober 2023 - 13:11 WIT

Sandiaga Uno Bakal Hadir di FTW 2023, Kepulauan Sula

Berita Terbaru

Kapolda Maluku Utara, Irjen Pol. Midi Siswoko. (Istimewa/Rakyatmu)

Daerah

Kapolda Maluku Utara Lakukan Rotasi dan Mutasi Jabatan

Minggu, 9 Feb 2025 - 12:31 WIT