Bupati Pulau Taliabu Resmikan Kantor Pengadilan Negeri Bobong

- Wartawan

Senin, 15 Januari 2024 - 16:02 WIT

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bupati Pulau Taliabu Aliong Mus Meresmikan Gedung Pengadilan Negeri Bobong  dan Penandatanganan Prasasti. (Rakyatmu)

Bupati Pulau Taliabu Aliong Mus Meresmikan Gedung Pengadilan Negeri Bobong dan Penandatanganan Prasasti. (Rakyatmu)

RAKYATMU.COM – Pembangunan Pengadilan Negeri (PN) Kelas II Bobong, Kabupaten Pulau Taliabu, Maluku Utara yang dibangun sejak tahun 2022 itu akhirnya diresmikan oleh Bupati Aliong Mus pada Senin (15/1/2023).

Kesempatan itu, Aliong Mus mengatakan, berdirinya Pengadilan Negeri Bobong untuk mendekatkan akses keadilan terhadap masyarakat Pulau Taliabu.

BACA JUGA :  Wali Kota Ternate Didampingi Sekda Kunjungi Pameran UMKM di Musrenbang

Aliong menyampaikan terima kasih dan rasa hormat atas berdirinya pengadilan di Kabupaten Pulau Taliabu.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Rasa hormat saya selaku kepala daerah serta masyarakat Pulau Taliabu, atas berdirinya Pengadilan Negeri Kelas II,” ucapnya.

BACA JUGA :  Dishub Kota Ternate Siap Terjunkan Personil ke Pandara Kananga, Mochtar: Ada Potensi PAD

Hadir dalam peresmian tersebut Ketua DPRD dan Anggota, Kejari Pulau Taliabu, Danramil Bobong, Kapolres Pulau Taliabu, seluruh Kepala OPD, Kepala Desa dan BPD Pulau Taliabu.

Sekedar diketahui proyek pembangunan Kantor Pengadilan tersebut menggunakan Anggaran Pendapatan Belanja Negara (APBN) Tahun 2022. (**)

Penulis : Ihky Umaternate

Editor : Diman Umanailo

Berita Terkait

Harita Nickel Buka Puasa Bersama Jurnalis Maluku Utara
Wawali Buka Seleksi Calon Paskibraka Tingkat Kota Ternate: Lolos Administrasi 233
Bupati Pulau Taliabu Apresiasi Kemenkes Bangun RSUD Bobong Kelas C
Letakkan Batu Pertama RSUD Bobong, Menkes: Dilengkapi Fasilitas Medis dan Tenaga Dokter
Rizal Marsaoly Buka RUPS Bahari Berkesan Ternate
Sampaikan Pidato 5 Tahun Kedepan di Rapat Paripurna, Ini Enam Misi Utama Bangun Kota Ternate
Hilal Tak Terlihat di Tenate, Sekda Imbau Tunggu Hasil Isbat
Sekda Kota Ternate Apresiasi Kegiatan Jumat Bersih di Kecamatan

Berita Terkait

Minggu, 23 Maret 2025 - 21:39 WIT

Harita Nickel Buka Puasa Bersama Jurnalis Maluku Utara

Senin, 17 Maret 2025 - 23:07 WIT

Wawali Buka Seleksi Calon Paskibraka Tingkat Kota Ternate: Lolos Administrasi 233

Minggu, 9 Maret 2025 - 19:14 WIT

Bupati Pulau Taliabu Apresiasi Kemenkes Bangun RSUD Bobong Kelas C

Minggu, 9 Maret 2025 - 18:45 WIT

Letakkan Batu Pertama RSUD Bobong, Menkes: Dilengkapi Fasilitas Medis dan Tenaga Dokter

Jumat, 7 Maret 2025 - 01:51 WIT

Rizal Marsaoly Buka RUPS Bahari Berkesan Ternate

Rabu, 5 Maret 2025 - 03:17 WIT

Sampaikan Pidato 5 Tahun Kedepan di Rapat Paripurna, Ini Enam Misi Utama Bangun Kota Ternate

Jumat, 28 Februari 2025 - 21:11 WIT

Hilal Tak Terlihat di Tenate, Sekda Imbau Tunggu Hasil Isbat

Jumat, 28 Februari 2025 - 20:50 WIT

Sekda Kota Ternate Apresiasi Kegiatan Jumat Bersih di Kecamatan

Berita Terbaru

Media Relations Harita Nickel buka puasa bersama jurnalis Maluku Utara di Royal Resto, Ternate. (Rakyatmu)

Promosi

Harita Nickel Buka Puasa Bersama Jurnalis Maluku Utara

Minggu, 23 Mar 2025 - 21:39 WIT