Lomba Gerak Jalan di Halmahera Utara Digelar 

- Wartawan

Jumat, 11 Agustus 2023 - 00:12 WIT

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lomba Gerak Jalan di Halmahera Utara. (Rakyatmu)

Lomba Gerak Jalan di Halmahera Utara. (Rakyatmu)

RAKYATMU.COM – Guna memeriahkan Hari Kemerdekaan ke-78 Tahun. Dinas Pendidikan Kabupaten Halmahera Utara menggelar lomba gerak jalan bertempat di Poli Grand Desa Gura, Kecamatan Tobelo pada (10/8/2023).

Jumlah peserta lomba gerak jalan ini sebanyak 180 dan dilaksanakan selama tiga hari. Sesuai jadwal gerak jalan, yakni tingkat SD mulai hari ini, 10 Agustus 2023. Tingkat SMP 11 Agustus, dan tingkat SMA/Umum 12 Agustus.

BACA JUGA :  Perkuat Kerjasama, Wali Kota Kunjungi Petani Unggulan BI di SP 6 dan Rapat TPID

Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Halmahera Utara Herdje Manuel, mengatakan momen ini sangat berharga dalam memeriahkan hari kemerdekaan indonesia.

“Mari sama-sama kita memberikan semangat kepada mereka dalam bentuk rasa cinta tanah air kepada bangsa kita.”

“Kelak generasi kita mempunyai nilai nasional yang tinggi serta semangat untuk memeriahkan hari ulang tahun Kemerdekaan bagi bangsa dan negara,” pungkasnya. (**)

Penulis : Fanklin Sangadi

Editor : Diman Umanailo

Berita Terkait

Di Pelantikan PD PGM Indonesia Kota Ternate, RM Tegaskan Bersinergi Itu Energi
Mulai Jalan, Bappelitangda Kota Ternate Ubah Pola Pelaksanaan Musrenbang
Mahasiswa Sula Dipukul Usai Bentangkan Poster Tolak Tambang di Kongres HPMS
Cold Storage Perdana Malut Rampung, Jadi Senjata Utama Lawan Inflasi
Wali Kota Tidore Ingatkan Pakta Integritas usai Lantik 104 Pejabat
Ternate Peduli UMKM, Sekda Rizal Marsaoly Serahkan Bantuan ke 29 Pelaku Usaha
Budiman Serap Aspirasi di Taliabu Utara, Jalan Tanjung Una–Jorjoga Jadi Fokus Utama
Banyaknya Kasus Bullying di Sekolah, Nining: Pemda Harus Hadir dengan Langkah Konkret

Berita Terkait

Senin, 12 Januari 2026 - 19:50 WIT

Di Pelantikan PD PGM Indonesia Kota Ternate, RM Tegaskan Bersinergi Itu Energi

Senin, 12 Januari 2026 - 18:57 WIT

Mulai Jalan, Bappelitangda Kota Ternate Ubah Pola Pelaksanaan Musrenbang

Senin, 12 Januari 2026 - 09:51 WIT

Mahasiswa Sula Dipukul Usai Bentangkan Poster Tolak Tambang di Kongres HPMS

Kamis, 8 Januari 2026 - 09:56 WIT

Wali Kota Tidore Ingatkan Pakta Integritas usai Lantik 104 Pejabat

Rabu, 7 Januari 2026 - 19:37 WIT

Ternate Peduli UMKM, Sekda Rizal Marsaoly Serahkan Bantuan ke 29 Pelaku Usaha

Selasa, 6 Januari 2026 - 12:09 WIT

Budiman Serap Aspirasi di Taliabu Utara, Jalan Tanjung Una–Jorjoga Jadi Fokus Utama

Jumat, 2 Januari 2026 - 13:49 WIT

Banyaknya Kasus Bullying di Sekolah, Nining: Pemda Harus Hadir dengan Langkah Konkret

Kamis, 1 Januari 2026 - 16:58 WIT

Wakil Bupati Pulau Taliabu Serahkan Bantuan di Desa Lohobuba dan Limbo

Berita Terbaru