Dukung UMKM, HIPMI Sambangi Kapolda Maluku Utara

- Wartawan

Selasa, 14 Februari 2023 - 20:02 WIT

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DPD HIPMI Sambangi Kapolda Maluku Utara (Rakyatmu)

DPD HIPMI Sambangi Kapolda Maluku Utara (Rakyatmu)

RAKYATMU.COM – Badan Pengurus Daerah (DPD) Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI) Periode 2022-2025 sambangi Kepolisian Daerah (Polda) Maluku Utara.

Kedatanga pengusaha muda ini, untuk menjalin silaturahmi sekaligus memberi dukungan program Polda Maluku Utara (Malut) terkait pengembangan Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM).

“Kami telah dilantik kurang lebih satu tahun. Dengan melihat program Bapak Kapolda yang mengembangkan UMKM di Maluku Utara sejalan dengan visi dan misi HIPMI, untuk itu kami siap membantu mensukseskan program tersebut,” ujar Ketua DPD HIPMI Maluku Utara Sofyan MU Sangaji pada Selasa (14/2/2023).

Ia menyebutkan, belum lama ini HIPMI bekerjasama dengan Pemerintah Daerah memamerkan UMKM Maluku Utara di Jakarta.

“Kami juga sudah membuat festival tingkat SMA di Kota Ternate dan Alhamdulillah kegiatan tersebut terlaksana dengan baik,” ucapnya.

Sementara itu, Kapolda Maluku Utara Irjen Midi Siswoko mengatakan, memajukan UMKM di Malut masih dibutuhkan perubahan pola pikir.

BACA JUGA :  82 Persen Warga Ternate Apresiasi Kinerja Wali Kota

“Besok akan dilaksanakan pelatihan mengelola sampah organik yang nantinya dijadikan maggot untuk pakan ayam,” tuturnya.

Ia bilang, rencana kedepan itu, mereka akan membentuk kelompok petani, khususnya menanam butternut pumpkin atau labu madu.

“Labu madu ini, diluar Negeri pasarnya sangat banyak, maka Maluku Utara perlunya branding khusus agar bisa bersaing dengan daerah lain,” katanya mengakhiri.

Berita Terkait

Tolak TPS Khusus, PT IWIP Halmahera Tengah Terancam Sanksi Pidana
PT IWIP Menolak TPS Khusus di Pilkada Maluku Utara
Survei Pilwako Ternate, Santrani-Bustamin Beda Tipis dengan Tauhid-Nasri
PT IWIP Diduga Larang Pekerja Salurkan Hak Pilih di Pilkada Maluku Utara
Bawaslu Maluku Utara Ajak Mahasiswa Berperan Aktif Awasi Pilkada 2024
Pekerja PT IWIP Berpotensi Tak Bisa Coblos di Pilkada Maluku Utara
Tim Pemenang Elang-Rahim Weda Timur Terbentuk: Kalian Ujung Tombak Perjuangan  
Basri Salama Respon Soal Politik Identitas Hingga Singgung Kapasitas Benny Laos

Berita Terkait

Rabu, 18 September 2024 - 21:13 WIT

Tolak TPS Khusus, PT IWIP Halmahera Tengah Terancam Sanksi Pidana

Rabu, 18 September 2024 - 01:47 WIT

PT IWIP Menolak TPS Khusus di Pilkada Maluku Utara

Selasa, 17 September 2024 - 18:02 WIT

Survei Pilwako Ternate, Santrani-Bustamin Beda Tipis dengan Tauhid-Nasri

Selasa, 17 September 2024 - 08:56 WIT

PT IWIP Diduga Larang Pekerja Salurkan Hak Pilih di Pilkada Maluku Utara

Senin, 16 September 2024 - 19:49 WIT

Bawaslu Maluku Utara Ajak Mahasiswa Berperan Aktif Awasi Pilkada 2024

Senin, 16 September 2024 - 19:02 WIT

Pekerja PT IWIP Berpotensi Tak Bisa Coblos di Pilkada Maluku Utara

Senin, 16 September 2024 - 17:37 WIT

Tim Pemenang Elang-Rahim Weda Timur Terbentuk: Kalian Ujung Tombak Perjuangan  

Minggu, 15 September 2024 - 21:17 WIT

Basri Salama Respon Soal Politik Identitas Hingga Singgung Kapasitas Benny Laos

Berita Terbaru

Logo PT IWIP Halmahera Tengah. (Istimewa/Rakyatmu)

Ekopol

PT IWIP Menolak TPS Khusus di Pilkada Maluku Utara

Rabu, 18 Sep 2024 - 01:47 WIT