Diantar Ribuan Pendukung dan 10 Parpol, Elang-Rahim Daftar ke KPU Halmahera Tengah

- Wartawan

Rabu, 28 Agustus 2024 - 17:08 WIT

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Halmahera Tengah Elang-Rahim diantar Ribuan Pendukung dan Pengurus di 10 Parpol Daftar ke KPU. (Rakyatmu)

Pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Halmahera Tengah Elang-Rahim diantar Ribuan Pendukung dan Pengurus di 10 Parpol Daftar ke KPU. (Rakyatmu)

RAKYATMU.COM – Pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Halmahera Tengah Edi Langkara dan Abdul Rahim Odeyani (Elang-Rahim) diantar ribuan pendukung dan pengurus di 10 partai politik (Parpol), untuk mendaftar ke Komisi Pemilihan Umum (KPU) pada Rabu (28/8/2024).

Pantauan rakyatmu.com, kendaraan roda dua maupun roda empat yang dipakai ribuan pendukung mengular sepanjang jalan menuju Kantor KPU. Sorak-sorai pendukung terus bergema sepanjang jalan, dengan teriakan “Lanjutkan Dua Periode”.

BACA JUGA :  Kampanye AMANAH di Marikurubu, Warga: Tauhid-Nasri Pemimpin Kita

Pendukung paket Elang-Rahim dari sejumlah kalangan, baik itu tua maupun muda yang tersebar di 10 Kecamatan, Kabupaten Halmahera Tengah. Pasangan Elang-Rahim mendaftar di KPU menggunakan kemeja lengan panjang berwarna putih.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pasangan Elang-Rahim merupakan calon petahana di Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) pada 27 November 2024 mendatang. Diketahui. Edi Langkara dan Abdul Rahim Odeyani diusung 10 Parpol, yakni NasDem, PDIP, Perindo, PKS, PSI, Partai Buruh, PKN, Demokrat, Gelora dan PPP.

BACA JUGA :  Partai “Wong Cilik” Siap Usung Tauhid-Nasri Maju Pilwako Ternate

Memasuki pendaftaran, sepuluh partai pengusung menyerahkan dokumen pendaftaran kepada komisioner KPU, untuk dilakukan verifikasi berkas persyaratan Calon Bupati dan Wakil Bupati Halmaherah Tengah. (**)

Penulis : Reswandi

Editor : Diman Umanailo

Berita Terkait

TPID Kota Tidore Kepulauan Gencar Pantau Harga Bapok dan Pastikan Stok Aman
TPID Kota Tidore Sidak Pasar Gosalaha Pastikan Stok Jelang Nataru Aman
Budiman L. Mayabubun Nakhodai DPC PDI-P Pulau Taliabu
Tingkatkan Literasi dan inklusi Keuangan, Bank Maluku Malut Sosialisasi GENCARKAN di Desa Kramat
Ketua Pemuda Desa Wayo Pulau Taliabu Minta Warga Jaga Kondusivitas Pasca PSU
PSU Pulau Taliabu, PDIP: Kemenangan CPM-Utuh di Atas 80 Persen
Jelang PSU Pulau Taliabu, Citra-Utu Imbau Warga Tak Terpancing Isu Negatif
Pemda Kepulauan Sula Cuek Harga dan Ketersediaan Bapok Jelang Idul Fitri 1446 H 

Berita Terkait

Rabu, 17 Desember 2025 - 14:41 WIT

TPID Kota Tidore Kepulauan Gencar Pantau Harga Bapok dan Pastikan Stok Aman

Rabu, 17 Desember 2025 - 00:30 WIT

TPID Kota Tidore Sidak Pasar Gosalaha Pastikan Stok Jelang Nataru Aman

Kamis, 11 Desember 2025 - 21:52 WIT

Budiman L. Mayabubun Nakhodai DPC PDI-P Pulau Taliabu

Rabu, 28 Mei 2025 - 22:47 WIT

Tingkatkan Literasi dan inklusi Keuangan, Bank Maluku Malut Sosialisasi GENCARKAN di Desa Kramat

Kamis, 10 April 2025 - 09:11 WIT

Ketua Pemuda Desa Wayo Pulau Taliabu Minta Warga Jaga Kondusivitas Pasca PSU

Jumat, 4 April 2025 - 18:57 WIT

PSU Pulau Taliabu, PDIP: Kemenangan CPM-Utuh di Atas 80 Persen

Rabu, 26 Maret 2025 - 17:23 WIT

Jelang PSU Pulau Taliabu, Citra-Utu Imbau Warga Tak Terpancing Isu Negatif

Kamis, 20 Maret 2025 - 19:21 WIT

Pemda Kepulauan Sula Cuek Harga dan Ketersediaan Bapok Jelang Idul Fitri 1446 H 

Berita Terbaru