Terima Merdeka Awards, Aliong Mus: Penghargaan Ini Buat Rakyat Pulau Taliabu

- Wartawan

Kamis, 31 Agustus 2023 - 09:43 WIT

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bupati Pulau Taliabu Alion Mus (Tengah) Menerima Penghargaan Merdeka Awards 2023. (Istimewa/Rakyatmu)

Bupati Pulau Taliabu Alion Mus (Tengah) Menerima Penghargaan Merdeka Awards 2023. (Istimewa/Rakyatmu)

RAKYATMU.COMBupati Pulau Taliabu, Maluku Utara Aliong Mus menerima penghargaan Merdeka Awards Tahun 2023 oleh Emtek Group di Kantor SCTV pada Rabu (30/8/2023).

Penghargaan ini didaptkan karena Bupati mampu mendorong Kabupaten Pulau Taliabu masuk kategori “Program Inovatif untuk Negeri” melalui program Beasiswa Mahasiswa Kedokteran putra putri sejak Tahun 2017 yang sudah masuk masa koas.

BACA JUGA :  Dewan Parepare Belajar Anggaran Pileg dan Pilkada di DPRD Kota Ternate

Penghargaan tersebut diberikan kepada perorangan, kelompok masyarakat, pelaku bisnis, hingga institusi yang berhasil memberi sumbangsih bagi kemajuan negeri dan kemanusiaan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Bahkan kategori ini didaptkan oleh Kementerian Pertanian yang terima langsung oleh Menteri pertanian Syahrul Yasin Limpo. Kementerian Ketenagakerjaan yang diterima langsung Menteri Ida Fauziah.

BACA JUGA :  Kadishub Kota Ternate Tindak Lanjut Arahan Wali Kota Melalui Program PELITA

Kemudian, Kejaksaan Agung, Kabupaten Ogan Ulu Timur, Bank Mandiri, Bank Syariah, PT PLN Dan Telkom.

Dalam sambuta Bupati, menyampaikan terima kasih kepada merdeka.com yang telah melihat program pemerintah daerah terutama pendidikan.  

“Penghargaan ini saya persembahkan untuk Rakyat Pulau Taliabu,” singkatnya. (**)

Penulis : Ihky Umaternate

Editor : Diman Umanailo

Berita Terkait

Di Pelantikan PD PGM Indonesia Kota Ternate, RM Tegaskan Bersinergi Itu Energi
Mulai Jalan, Bappelitangda Kota Ternate Ubah Pola Pelaksanaan Musrenbang
Mahasiswa Sula Dipukul Usai Bentangkan Poster Tolak Tambang di Kongres HPMS
Cold Storage Perdana Malut Rampung, Jadi Senjata Utama Lawan Inflasi
Wali Kota Tidore Ingatkan Pakta Integritas usai Lantik 104 Pejabat
Ternate Peduli UMKM, Sekda Rizal Marsaoly Serahkan Bantuan ke 29 Pelaku Usaha
Budiman Serap Aspirasi di Taliabu Utara, Jalan Tanjung Una–Jorjoga Jadi Fokus Utama
Banyaknya Kasus Bullying di Sekolah, Nining: Pemda Harus Hadir dengan Langkah Konkret

Berita Terkait

Senin, 12 Januari 2026 - 19:50 WIT

Di Pelantikan PD PGM Indonesia Kota Ternate, RM Tegaskan Bersinergi Itu Energi

Senin, 12 Januari 2026 - 18:57 WIT

Mulai Jalan, Bappelitangda Kota Ternate Ubah Pola Pelaksanaan Musrenbang

Senin, 12 Januari 2026 - 09:51 WIT

Mahasiswa Sula Dipukul Usai Bentangkan Poster Tolak Tambang di Kongres HPMS

Kamis, 8 Januari 2026 - 09:56 WIT

Wali Kota Tidore Ingatkan Pakta Integritas usai Lantik 104 Pejabat

Rabu, 7 Januari 2026 - 19:37 WIT

Ternate Peduli UMKM, Sekda Rizal Marsaoly Serahkan Bantuan ke 29 Pelaku Usaha

Selasa, 6 Januari 2026 - 12:09 WIT

Budiman Serap Aspirasi di Taliabu Utara, Jalan Tanjung Una–Jorjoga Jadi Fokus Utama

Jumat, 2 Januari 2026 - 13:49 WIT

Banyaknya Kasus Bullying di Sekolah, Nining: Pemda Harus Hadir dengan Langkah Konkret

Kamis, 1 Januari 2026 - 16:58 WIT

Wakil Bupati Pulau Taliabu Serahkan Bantuan di Desa Lohobuba dan Limbo

Berita Terbaru