Bawaslu Taliabu Hentikan Laporan Dugaan Ijazah Palsu

- Wartawan

Selasa, 8 Oktober 2024 - 10:35 WIT

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Surat Pemberitahuan Bawaslu Pulau Taliabu. (Rakyatmu)

Surat Pemberitahuan Bawaslu Pulau Taliabu. (Rakyatmu)

RAKYATMU.COM – Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Pulau Taliabu hentikan laporan dugaan ijazah palsu calon Bupati Citra Puspasari Mus, karena tidak memenuhi unsur.

Sebagaimana dijelaskan dalam surat pemberitahuan Bawaslu yang dipajang pada papan informasi Kantor Bawaslu Taliabu. Surat yang terlampir pada formulir model A.17 tersebut diketahui merupakan pemberitahuan tentang status temuan.

BACA JUGA :  Besok, Gakkumdu Periksa Ketua DPD PAN Kota Tidore

Dimana berdasarkan hasil penelitian dan pemeriksaan terhadap temuan dan hasil kajian pengawas pemilu maka diberitahukan status temuan sebagai berikut :

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

1. Nama pelapor/pengawas lapangan ;

  • Penemu : Nursum Tuankota, S. Sos (Staf Bawaslu Kabupaten Pulau Taliabu)
  • Terlapor : Citra Puspasari Mus (Bakal Calon Bupati Pulau Taliabu).
BACA JUGA :  Seruan Pilkada Damai di Sejumlah Organisasi, Ini Lima Sikap FKUB Maluku Utara

2. Nomor Laporan/Temuan: 001/TM/PB/Kab/32.10/IX/2024

3. Status Laporan/Temuan: dihentikan proses penanganan pelanggaran pemilihan

4. Instansi Tujuan/Alasan: Tidak memenuhi unsur – unsur pelanggaran pemilihan vide pasal 184 UU/10/2016

Pemberitahuan ini diumumkan di Desa Bobong pada tanggal 22 September 2024 serta ditandatangani oleh Ketua Bawaslu Pulau Taliabu, La Umar La Juma.

 

Penulis : Ihky Umaternate

Editor : Diman Umanailo

Berita Terkait

Komisaris Utama Pertamina Patra Niaga Tinjau Pasokan BBM-LPG di Maluku Utara
Ketua Tim Hukum FAM-SAH: Pilkada Kabupaten Kepulauan Sula 2024 Telah Selesai
CREW 8 Wilayah Maluku Utara Siap Dukung Swasembada Pangan di Maluku Utara
Bawaslu Maluku Utara Temukan Ratusan Pelanggaran Sepanjang Tahapan Pilkada 2024
Bawaslu Sebut Pilkada Halmahera Tengah 2024 Paling Aman
FAM-SAH Unggul di Pilkada Kepulauan Sula, Armin Siap Tarung Secara Hukum
Unggul di Pilwako Ternate 2024, Tauhid-Nasri: Ini Kemenangan Masyarakat
Ketua Bawaslu Malut Salurkan Hak Pilih dan Awasi Pencoblosan di Halmahera Tengah

Berita Terkait

Kamis, 6 Februari 2025 - 00:11 WIT

Komisaris Utama Pertamina Patra Niaga Tinjau Pasokan BBM-LPG di Maluku Utara

Minggu, 8 Desember 2024 - 12:57 WIT

Ketua Tim Hukum FAM-SAH: Pilkada Kabupaten Kepulauan Sula 2024 Telah Selesai

Jumat, 6 Desember 2024 - 13:13 WIT

CREW 8 Wilayah Maluku Utara Siap Dukung Swasembada Pangan di Maluku Utara

Rabu, 4 Desember 2024 - 16:54 WIT

Bawaslu Maluku Utara Temukan Ratusan Pelanggaran Sepanjang Tahapan Pilkada 2024

Jumat, 29 November 2024 - 14:44 WIT

Bawaslu Sebut Pilkada Halmahera Tengah 2024 Paling Aman

Kamis, 28 November 2024 - 20:45 WIT

FAM-SAH Unggul di Pilkada Kepulauan Sula, Armin Siap Tarung Secara Hukum

Rabu, 27 November 2024 - 23:23 WIT

Unggul di Pilwako Ternate 2024, Tauhid-Nasri: Ini Kemenangan Masyarakat

Rabu, 27 November 2024 - 17:19 WIT

Ketua Bawaslu Malut Salurkan Hak Pilih dan Awasi Pencoblosan di Halmahera Tengah

Berita Terbaru

Kapolda Maluku Utara, Irjen Pol. Midi Siswoko. (Istimewa/Rakyatmu)

Daerah

Kapolda Maluku Utara Lakukan Rotasi dan Mutasi Jabatan

Minggu, 9 Feb 2025 - 12:31 WIT